Suara.com - Raffi Ahmad mengungkapkan rasa harunya setelah mendapat perhatian langsung dari Presiden Prabowo Subianto.
Momen ini terjadi ketika Prabowo secara pribadi menanyakan kondisi ibunda Raffi, Mama Amy, yang sempat mengalami sakit.
Usai mendapatkan perhatian tersebut, Raffi menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada Presiden atas perhatian yang diberikan kepada ibunya.
"Terima kasih Pak @presidenrepublikindonesia. Pak Prabowo atas perhatian kepada Ibu saya, Mama Amy," tulis Raffi Ahmad dari video yang diunggah pada Rabu, 1 Oktober 2025.
Raffi menceritakan bahwa saat itu Prabowo tiba-tiba menanyakan kabar sang ibu dengan penuh perhatian.
Mendengar pertanyaan tersebut, suami Nagita Slavina itu lalu menjelaskan bagaimana kondisi sang ibu.
“Terharu, beliau langsung bertanya ‘bagaimana kabar ibu?’ Saya jawab ‘sudah di Jakarta dan insya Allah recovery dan mulai membaik’,” ujarnya.
Respons Prabowo yang begitu hangat membuat Raffi semakin tersentuh.
Baca Juga: Berapa Harga Parfum Kolaborasi Nagita Slavina dengan Rahasia Fragrance? Wanginya Feminin dan Elegan
"Beliau jawab lagi ‘alhamdulillah, salam untuk Ibumu’,” lanjut Raffi menirukan ucapan presiden kala itu.
Unggahan Raffi Ahmad langsung mendapat sorotan. Perhatian Presiden Prabowo terhadap ibu Raffi Ahmad itu menuai komentar beragam.
“Kalau sama korban yang keracunan MBG, enggak pak?” tulis akun @feeb***
“Woy, rakyatnya gak cuma mamanya Raffi doang,” ujar akun @ami_***
“Alhamdulillah, sehat terus Mama Amy, dan Pak Prabowo,’ kata akun @itam***
Mama Amy sebelumnya sempat dilarikan ke rumah sakit usai mengalami saraf kejepit dan penggumpalan darah.
Berita Terkait
-
Sebelum 'Adu Geber' di Sirkuit Mandalika, Marc Marquez Merapat ke Istana
-
Cuma Nanya, Kok Dicabut? Siapa Diana Valencia Usai Pertanyakan Program MBG
-
Viral Foto Pria Mirip Olga Syahputra, Warganet Ungkap Fakta Mengejutkan di Baliknya
-
Yuni Shara Jajan Sambil Jongkok dan Ajak Ngobrol Pedagang, Sikapnya Bikin Salut
-
Siapa Ayah Prabowo Subianto? Silsilahnya Disorot usai Sang Presiden Ziarah Makam di Belanda
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba