- Ashanty membantah melakukan perampasan aset mantan karyawannya, Ayu Chairun Nurisa.
- Sebaliknya, Ayu lah yang sebenarnya memberikan aset tersebut kepada Ashanty, dan dibuktikan dengan surat keterangan yang ditulis Ayu.
- Pemberian aset tersebut lantaran Ayu mengaku melakukan penggelapan dana di perusahaan Ashanty.
Suara.com - Ashanty dilaporkan mantan karyawannya, Ayu Chairun Nurisa dan menuding istri Anang Hermansyah itu melakukan perampasan aset.
Tak tinggal diam, Ashanty diwamili pengacaranya, Indra Tarigan menggelar konferensi pers dan membantah tudingan mantan karyawannya tersebut.
"Pada kesempatan ini, kita tegaskan Bu Ashanty dan keluarga tidak pernah merampas aset Bu Ayu," kata Indra Tarigan ditemui di kawasan Radio Dalam, Jakarta Selatan pada Sabtu, 4 Oktober 2025.
Sebaliknya, Ayu lah yang sebenarnya memberikan aset tersebut kepada Ashanty. Dibuktikan dengan surat keterangan yang ditulis oleh perempuan tersebut.
"Bu Ayu menyerahkan aset, tertuang dalam Berita Acara Serah Terima pada tanggal 22 Mei 2025," ujar Indra Tarigan.
Adapun pemberian aset tersebut lantaran Ayu mengaku melakukan penggelapan dana di perusahaan Ashanty.
"Dia sudah mengakui bahwa menggelapkan uang perusahaan," imbuh Indra Tarigan.
"Jadi kalau ada pemberitaan media yang menyatakan bahwa Bu Ashanty merampas aset dari Bu Ayu, pada kesempatan ini kami sampaikan itu adalah fitnah kejam dan ini bukti yang bisa kami sampaikan," tutur Indra.
Sementara itu, Ashanty saat ini tidak berada di Jakarta, melainkan Surabaya untuk keperluan lain.
Baca Juga: Eks Karyawan yang Laporkan Ashanty Ternyata Lakukan Penggelapan Dana
Sebelumnya, pengacara Ayu Chairun Nruisa, Stifan Heriyanto mengaku telah melaporkan Ashanty bersama kedua karyawannya di Polres Tangerang Selatan dan Polres Metro Jakarta Selatan.
Stifan Heriyanto menyebut Ashanty dan dua karyawannya telah melakukan perampasan aset terhadap Ayu.
Stifan menyebut sejumlah barang pribadi milik kliennya dirampas dalam rangkaian peristiwa tersebut.
Adapun barang yang dirampas adalah satu unit iPhone 15 Pro, satu laptop Lenovo Ideapad, KTP, ATM BCA, dan nomor rekening.
Sementara itu, Stifan mengakui kalau Ayu Chairun Nruisa sudah dilaporkan Ashanty di Polres Tangsel dalam kasus penggelapan dana.
Berita Terkait
-
Eks Karyawan yang Laporkan Ashanty Ternyata Lakukan Penggelapan Dana
-
Ashanty Dilaporkan Mantan Karyawan, Diduga Dalangi Perampasan Aset
-
Jadi Informan Disertasinya, Ashanty Lempar Pujian ke Kris Dayanti
-
Siap Menikah!Ashanty Ungkap PersiapanAzriel Hermansyah dan Sarah Menzel
-
Percampuran Dua Adat, Ashanty Kasih Bocoran Pernikahan Azriel Hermasyah dan Sarah Menzel
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks