-
Steffi Zamora dan Nino Fernandez menggelar pesta gender reveal anak pertama.
-
Pasangan ini mengumumkan akan segera dikaruniai seorang bayi perempuan.
-
Acara dihadiri para sahabat artis seperti Syifa Hadju dan Elina Joerg.
Suara.com - Kabar bahagia kembali menyelimuti pasangan selebriti Steffi Zamora dan Nino Fernandez.
Setelah membuat publik terkejut dengan pengumuman kehamilan pada September lalu, kini keduanya menggelar pesta gender reveal untuk anak pertama mereka.
Momen yang dihadiri sahabat terdekat itu mengungkap bahwa pasangan ini akan segera dikaruniai seorang bayi perempuan.
Potret momen bahagia tersebut dibagikan Steffi melalui unggahan di akun Instagram-nya pada Kamis, 2 Oktober 2025.
Dalam acara yang digelar intim di halaman rumah itu, Steffi dan Nino tak bisa menyembunyikan raut bahagia mereka.
Dalam perayaan gender reveal tersebut, Steffi tampil begitu anggun dan menawan.
Dia mengenakan dress berwarna coklat yang memperlihatkan perutnya yang semakin membuncit.
Di sampingnya, Nino Fernandez tak henti menebar senyum, terutama saat mencium mesra sang istri di hadapan para tamu.
Detik-detik pengungkapan jenis kelamin sang buah hati menjadi puncak acara. Saat sebuah kotak besar dibuka, balon-balon berwarna merah muda pun beterbangan, menandakan calon bayi mereka adalah perempuan.
Baca Juga: Steffi Zamora Tegas Bela Nino Fernandez dari Sindiran soal Pernikahan Lama
Nino yang haru langsung memeluk dan mencium kening Steffi dengan penuh kasih.
Acara ini semakin meriah dengan kehadiran deretan sahabat artis. Syifa Hadju, yang datang dengan busana biru dan celana jeans, tak ketinggalan mengabadikan momen bersama sang calon ibu
Tampak pula aktris Elina Joerg yang berpose sambil memegang perut buncit Steffi.
Ada juga Mikha Tambayong yang ikut berbahagia dan berfoto bersama pasangan tersebut.
Tak ketinggalan, aktris Taskya Namya yang menunjukkan gaya unik dengan mencium perut Steffi, menambah kehangatan suasana.
Kehadiran para sahabat ini menjadi bukti dukungan penuh mereka untuk perjalanan baru Steffi dan Nino sebagai calon orang tua.
Berita Terkait
-
5 Inspirasi OOTD Stylish ala Steffi Zamora saat Traveling, Mudah Ditiru!
-
Gender Reveal! Nino Fernandez dan Steffi Zamora Siap Miliki Anak Perempuan
-
Momen Haru Gender Reveal Anak Pertama Steffi Zamora dan Nino Fernandez
-
Gender Reveal! Steffi Zamora dan Nino Fernandez Bakal Dikarunia Anak Perempuan
-
Akhirnya Steffi Zamora Perlihatkan Foto Pernikahan dengan Nino Fernandez
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026