Suara.com - Penyanyi sekaligus penulis lagu Nadhif Basalamah menjadi korban salah sasaran amukan warganet di media sosial.
Banyak warganet yang terkecoh dan menduga bahwa dirinya adalah sosok pria yang dikabarkan tengah dekat dengan Azizah Salsha.
Beberapa unggahan Nadhif di media sosial terpantau dibanjiri komentar dari warganet yang mengira dirinya adalah Nadif Zahiruddin.
Tak sedikit yang menghujatnya karena diduga memiliki hubungan khusus dengan janda pesepakbola Pratama Arhan tersebut.
“Nadhif serius lu sama janda?” tulis akun @shaf***.
“Kok mau sama si jijeh janda itu?” ujar akun @wini***.
“Nadhif mending lu pikirin lagi deh, jangan sama si Nurul,” kata akun @cire***.
Komentar bernada serupa juga menghiasi unggahan Nadhif Basalamah yang lainnya.
Sadar dirinya menjadi korban salah sasaran, musisi tersebut akhirnya mengunggah story di Instagramnya.
Baca Juga: Azizah Salsha Diduga Punya Pacar Baru di Tengah Masa Iddah, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
Ia mengunggah foto seorang wanita yang diketahui merupakan kekasihnya, Taska Amani.
Tak hanya itu, Nadhif juga menyematkan foto saat momen ia melamar kekasihnya tersebut.
“Pacarku yang ini,” tulis Nadhif Basalamah singkat.
Tak lama setelah mengunggah story tersebut, banyak warganet yang tersadar dan buru-buru minta maaf melalui unggahan sang musisi.
“Maaf bang, gue salah lapak. Mau lanjut cari lagi, permisi,” tulis akun @pict***.
“Ya Allah maaf bang, aku salah orang ternyata,” kata akun @kysan***.
Berita Terkait
-
Gelendotan dengan Cowok Baru usai Menjanda, Azizah Salsha: Aku Mau Bahagiain Semuanya
-
Belum Lama Cerai, Azizah Salsha Sudah Peluk-peluk Cowok Baru hingga Tuai Kecaman
-
Adu Tajir Nadif Zahiruddin dan Pratama Arhan: Gandengan Baru Vs Mantan Suami Azizah Salsha
-
Heboh Foto Azizah Salsha dan Nadif Makan Bareng, Diduga Terjadi Seminggu sebelum Menjanda
-
Azizah Salsha dan Nadif Zahiruddin Go Public, Sahabat Dituding Ikut Khianati Pratama Arhan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Film Exorcist Terbaru Lagi Dipersiapkan, Scarlett Johansson Jadi Bintangnya
-
Ketika Suara Merdu Tiara Andini Diambil Adiknya
-
5 Film Horor Klasik Terbaik Sepanjang Masa, Tak Kalah dari yang Modern
-
Film Pelangi di Mars Usung Konsep Hybrid, Anak Indonesia Pimpin Robot Asing Selamatkan Bumi
-
Rekap Zootopia, Ingat Lagi Ceritanya Sebelum Nonton Zootopia 2 di Bioskop
-
Promo Buy 1 Get 1 Presale Film Air Mata Mualaf di XXI
-
8 Drama Korea Tayang Desember 2025, Park Seo Joon Hingga Hyun Bin Comeback!
-
6 Film Terbaik FFI Angkat Isu Perempuan
-
7 Pasangan Mini Drama China Jadian dan Menikah di Dunia Nyata
-
Amanda Manopo Umumkan Hamil Anak Pertama