Bahkan aktris cantik berusia 36 tahun ini sampai mendapat delapan jahitan. Tak lupa dia membagikan foto-foto hitam putih saat dilakukan tindakan.
"Bahkan sampai dijahit pun darahnya terus keluar karena luka robek ada di antara dua jari. Sungguh mantap," cerita Asmirandah.
"Awalnya kata dokter bisa 4-5 jahitan, eh ternyata jadi 8 jahitan karena lumayan lebar dan dalam," ungkapnya.
Asmirandah bilang Jonas Rivanno hanya menemaninya sebentar saat persiapan mau dijahit.
Hal ini karena putri mereka, Chloe yang sedang berada di kantin rumah sakit ingin ditemani ayahnya.
Bocah berusia 5 tahun itu bahkan penasaran ingin melihat kaki Asmirandah yang dijahit.
"Anak ini nggak ada takutnya," kata Asmirandah sembari memposting foto mereka bertiga.
Dokter sempat memperingati Asmirandah kalau kakinya bakal terasa sangat sakit saat dibius.
Dia boleh berteriak, tetapi kakinya bakal tetap dipegang supaya tidak refleks menendang sang dokter.
Baca Juga: Asmirandah Jadi Korban Body Shaming Saat Liburan, Orang Berbisik: Kok Gendut Banget Ya
"Pertama kali jarum suntik masuk kucoba menahan dan akhirnya teriak kencang juga. Tapi aku berhasil sopan dengan tidak menendang dokter," ujar Asmirandah.
"Akhirnya kuakhiri jahit-menjahit ini sendirian, ditemenin kopi dari suami," tutup model keturunan Belanda ini.
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Plot Twist! Kisah Dahlia Poland - Fandy Mirip Asmirandah - Jonas, Awalnya Mualaf Demi Menikah
-
Jejak Fandy Christian dan Jonas Rivanno: Balik ke Kristen Usai Mualaf, Satu Sempat Tersangka
-
Kepincut Jonas Rivanno Saat Masih Beragama Islam, Asmirandah: Udah Dikasih Tanda Sama Tuhan
-
6 Potret Pohon Natal 2024 Artis Indonesia, Dihias Bersama Keluarga
-
5 Artis Dicap Durhaka Karena Pilih Pasangan Ketimbang Orang Tua, Terkini Lolly
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Insanul Fahmi Temui Mawa, Ditantang Buktikan Pernikahan Siri dengan Inara Rusli
-
Teror Jalur Pantura Dimulai, Alas Roban Suskes Hantui 176 Ribu Penonton di Hari Pertama
-
Doomsday: Benarkah Doctor Doom Menikahi Sue Storm di Multiverse?
-
Bangga, Ghost in the Cell Karya Joko Anwar Terpilih di Berlin International Film Festival 2026
-
Dua Tahun Berlalu, Nathalie Holscher Ungkap Alasan Buka Hijab: Aku Kecewa Sama Allah
-
Revolusi di Balik Layar: Bagaimana AI dan Web3 Mengguncang Industri Film Global
-
Drama Keluarga Belum Berakhir, Ratu Sofya Minta Adik Jangan Bikin Suasana Makin Panas
-
Ikuti Jejak Al Ghazali, El Rumi dan Syifa Hadju Bikin Kanal YouTube Jelang Nikah
-
Jonathan Frizzy Isyaratkan Lamar Ririn Dwi Ariyanti Usai Bebas Penjara
-
Denny Sumargo Tolak Undang Roby Tremonti, Dipuji Keren oleh Aurelie Moeremans