Entertainment / Gosip
Senin, 10 November 2025 | 20:10 WIB
Artis hingga Musisi Kritik Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional. (Instagram/ernestprakasa)

Langkah Ernest dianggap sebagian netizen sebagai bentuk keberanian menyuarakan pendapat di tengah perdebatan publik yang panas.

Penetapan Soeharto sebagai Pahlawan Nasional diatur melalui Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 116/TK/Tahun 2025. 

Selain Soeharto, ada sembilan tokoh lain yang juga menerima gelar kehormatan tersebut, di antaranya Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid (Gus Dur) dan aktivis buruh Marsinah.

Meski demikian, gelar ini tetap menuai kontroversi luas dan menjadi salah satu topik paling ramai dibicarakan di media sosial sejak pengumumannya.

Kontributor : Safitri Yulikhah

Load More