Suara.com - Sejumlah aktivis dari Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) menggelar aksi unjuk rasa di depan Gedung Plaza Mandiri, Jakarta Selatan, Kamis (10/11/2022). Aksi unjuk rasa itu digelar sebagai bentuk protes organisasi masyarakat sipil atas keterlibatan 36 Bank di Indonesia dalam pelanggaran HAM dan deforestasi.
Aksi ini juga sebagi upaya untuk menindaklanjuti laporan koalisi Forests & Finance yang menemukan 90 persen bank-bank dari negara G20 telah mendanai kerusakan hutan dan pelanggaran HAM di Indonesia.
Sejumlah bank dari Indonesia, Brazil, Uni Eropa, China, dan Amerika disebut menjadi kreditur teratas dari negara G20 yang menyalurkan dana kepada perusahaan penghasil komoditas yang berisiko terhadap hutan di Amerika Latin, Asia Tenggara, serta Afrika Barat dan Tengah.
Direktur WALHI Jakarta Suci Fitria Tanjung menambahkan, skema pembiayaan hijau yang diusung sejumlah bank di Indonesia kontra produktif dengan kondisi faktual di lapangan di mana bank tersebut justru menjadi aktor penyebab krisis ekologis. [Suara.com/Alfian Winanto]
Tag
Berita Terkait
-
Daftar Lengkap Agenda KTT G20 Bali dari Tanggal 10-17 November 2022
-
Massa Buruh Purwakarta Ancam Demo Bila UMK Tak Naik 13 Persen
-
Sempat Tak Ada Pesanan Selama Pandemi, Perajin dan UMKM Bali Kini Banjir Orderan dari Delegasi KTT G20
-
Berada di Balik Kemudi, Menteri Perhubungan Periksa Langsung Bus Listrik Merah Putih untuk KTT G20 Bali
-
Saham Batu Bara Longsor Jelang Pertemuan G20
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Daerah Indonesia
-
Semarak Perayaan Tahun Baru 2026 di Jakarta
-
Potret Dampak banjir bandang susulan di Maninjau
-
Wajah Baru Planetarium Jakarta, Destinasi Edukasi Favorit di Libur Nataru
-
Libur Nataru, Kunjungan ke Ancol Melonjak 30 Persen
-
Pameran Haluan Merah Putih Hadir di Ragunan
-
Libur Natal, Puluhan Ribu Wisatawan Serbu Kebun Binatang Ragunan
-
Misa Pontifikal Natal di Katedral Jakarta, Keluarga Jadi Pesan Utama
-
Cahaya Lilin di Antara Nisan, Malam Natal Keturunan Portugis Kampung Tugu
-
Umat Kristiani Ikuti Misa Malam Natal 2025 di Gereja Tugu Jakarta Utara