Suara.com - Pameran Flora dan Fauna (Flona) kembali digelar di Lapangan Banteng, Jakarta, Rabu (20/9/2023). Pameran yang mengangkat tema "Jakarta Bersemi Menuju Indonesia Lestari" ini berlangsung di Lapangan Banteng mulai 15 September sampai 16 Oktober 2023.
Terdapat kurang lebih 130 stan flora fauna yang diisi oleh para pelaku usaha di bidang pertamanan, hingga komunitas pecinta hewan dan tumbuhan seperti tanaman hias, tanaman buah, satwa peliharaan dan tanaman obat, serta makanan dan minuman.
Untuk pengunjung yang datang tidak dipungut biaya alias gratis.
Plt Gubernur DKI Jakarta Heru Budi berharap kegiatan ini dapat sekaligus meningkatkan kesadaran untuk turut serta melakukan penghijauan dengan membeli bibit pohon dan menanamnya. [Suara.com/Alfian Winanto]
Tag
Berita Terkait
-
DPRD DKI Usul Pemprov Terapkan Aturan Ganjil Genap di Jalur yang Dilintasi LRT Jabodebek
-
Bom Asap Membubung ke Langit, Massa Buruh Ikut Gabung FPI dkk Gelar Aksi Bela Rempang di Jakarta
-
Massa FPI Cs Gelar Aksi Bela Rempang di Patung Kuda
-
Cemari Udara, Pemprov DKI Hukum Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit di Jakarta Utara
-
Pemerintah Bakal Bentuk Dewan Kawasan Jabodetabekpunjur, Bisa Bantu Selesaikan Masalah Jakarta
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Daerah Indonesia
-
Semarak Perayaan Tahun Baru 2026 di Jakarta
-
Potret Dampak banjir bandang susulan di Maninjau
-
Wajah Baru Planetarium Jakarta, Destinasi Edukasi Favorit di Libur Nataru
-
Libur Nataru, Kunjungan ke Ancol Melonjak 30 Persen
-
Pameran Haluan Merah Putih Hadir di Ragunan
-
Libur Natal, Puluhan Ribu Wisatawan Serbu Kebun Binatang Ragunan
-
Misa Pontifikal Natal di Katedral Jakarta, Keluarga Jadi Pesan Utama
-
Cahaya Lilin di Antara Nisan, Malam Natal Keturunan Portugis Kampung Tugu
-
Umat Kristiani Ikuti Misa Malam Natal 2025 di Gereja Tugu Jakarta Utara