Suara.com - Dunia hiburan tengah berduka. Aktor kenamaan senior Robby Sugara dikabarkan meninggal dunia pada Kamis (13/6/2019) dini hari.
Dari penuturan menantunya, Ferdinan, Robby meninggal akibat penyakit jantung yang diidapnya. "Karena sakit jantung, tadi malam wafat jam 12 malam," jelas Ferdinan.
Dari data Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) sebesar 37% kematian di Indonesia disebabkan oleh penyakit jantung dan pembuluh darah.
Penyakit ini dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti kolesterol, tekanan darah tinggi, diabetes serta pola hidup yang tidak sehat.
Ada beberapa cara yang dapat digunakan pasien untuk membuat penyakit jantung yang mereka derita tidak bertambah parah, yaitu berolahraga.
Melansir Medline Plus dari NIH, olahraga teratur ketika seseorang memiliki penyakit jantung itu penting. Sebab aktivitas fisik dapat memperkuat otot jantung dan membantu mengelola tekanan darah serta kadar kolesterol.
Olahraga juga dapat membantu penderita menjadi lebih aktif tanpa nyeri dada atau gejala lainnya. Jika pasien juga menderita diabetes, ini dapat membantu mereka mengontrol gula darah.
Salah satu olahraga yang cocok adalah aerobik. Sebab aktivitas ini menggunakan jantung dan paru-paru dalam jangka waktu lama saat berolahraga.
Hal ini membantu jantung menggunakan oksigen lebih baik dan meningkatkan aliran darah. Aerobik dapat dilakukan apabila pasien ingin membuat jantungnya bekerja sedikit lebih keras namun tidak terlalu keras juga.
Baca Juga: Sebelum Meninggal, Robby Sugara Minta Dimanja Anak-anaknya
Mulai dengan lambat. Pilih aktivitas aerobik seperti berjalan, berenang, jogging ringan, atau bersepeda. Lakukan ini setidaknya 3 hingga 4 kali seminggu.
Berita Terkait
-
TNI Akan Bentuk Batalion Olahraga, Atlet Emas Langsung Naik Pangkat Jadi Kapten
-
Prabowo Serahkan Bonus Rp465,25 Miliar untuk Atlet SEA Games 2025 di Istana Negara
-
5 Sepatu Olahraga untuk Usia 50-an dari Brand Lokal, Harga Ekonomis Kualitas Premium
-
ORADO Deklarasikan Domino Naik Kelas sebagai Olahraga Nasional
-
7 Sepatu Walking Murah untuk Kaki Lebar: Ada Pilihan Dokter Tirta, Harga Terbaik 2026
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya