Suara.com - Pesinetron Asmirandah mengaku tengah menjalani program bayi tabung sebagai usaha mendapatkan buah hati. Hal ini terungkap ketika istri Jonas Rivanno tersebut mengunggah momen pertama saat berkonsultasi dengan ginekolog.
"Konsultasi pertamaku dengan Dr. @merryamelya_ps di @morulaivf_jakarta," tulis Asmirandah.
Seperti yang sudah kita tahu, bayi tabung atau in vitro fertilization (IVF) merupakan sedangkaian prosedur penggabungan telur dan sperma di luar tubuh.
Sel telur yang sudah dibuahi dan sudah dalam fase siap aka dipindahkan ke rahim.
Berdasarkan Mayo Clinic, sebelum memulai siklus IVF menggunakan telur dan sperma sendiri, ada beberapa pemeriksaan yang perlu dilakukan.
1. Pengujian cadangan ovarium
Untuk menentukan jumlah dan kualitas telur, dokter mungkin menguji konsentrasi follicle-stimulating hormone (FSH), estradiol (estrogen) dan hormon anti-mullerian dalam darah selama beberapa hari pertama siklus menstruasi.
Hasil tes, sering digunakan bersama dengan USG ovarium, dapat membantu memprediksi bagaimana ovarium akan merespons obat kesuburan.
2. Analisis semen
Baca Juga: Asmirandah dan Jonas Rivanno Mulai Jalani Program Bayi Tabung
Jika tidak dilakukan sebagai bagian dari pemeriksaan kesuburan, dokter akan melakukan analisis semen sesaat sebelum memulai siklus perawatan IVF.
3. Skrining penyakit menular
Pasnagan akan diskrining untuk penyakit menular, termasuk HIV.
4. Latih pemindahan embrio (tiruan)
Dokter mungkin akan melakukan transfer embrio tiruan untuk menentukan kedalaman rongga rahim dan teknik yang paling mungkin berhasil untuk menempatkan embrio ke dalam rahim.
5. Pengujian rahim
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
5 Obat Sakit Lutut Terbaik untuk Usia di Atas 50 Tahun, Harga Mulai Rp 13 Ribu
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial