Suara.com - Pengamat politik Ray Rangkuti menilai bahwa Erick Thohir memiliki kelebihan sehingga bisa masuk ke semua kelompok.
Menurutnya, sebagai Menteri BUMN, Erick Thohir mempunyai gaya komunikasi yang luwes sehingga tidak heran lagi jika Erick Thohir bisa diterima semua kalangan masyarakat Indonesia.
Terlihat dalam acara Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI yang digelar pada Kamis (16/2/2023) lalu, Erick Thohir diteruma para voter Asprov dan klub daerah.
"Karena ada kelebihan lain yang dimiliki Erick Thohir, yakni relatif bisa masuk ke semua kelompok masyarakat," ujarnya.
Tak hanya itu, komunikasi Erick Thohir bisa membuat figurnya dengan mudah diterima oleh berbagai kalangan.
Mulai dari masyarakat akar rumput, tokoh agama, hingga kalangan milenial. Kecakapan komunikasi Erick Thohir juga mampu mendorong namanya masuk jajaran cawapres potensial.
Bahkan, tren elektabilitas Erick Thohir juga kian menanjak.
"Erick Thohir adalah salah satu cawapres yang progresnya lumayan cepat," ungkapnya.
Ray menilai Erick Thohir layak disebut tokoh kunci kemenangan di Pilpres 2024. Hal itu karena modal Menteri BUMN ini untuk bertarung di Pilpres sudah komplit.
Baca Juga: PKS Terima Jika Cawapres Anies dari Luar Koalisi, Demokrat Masih Berharap AHY?
Disclaimer: Artikel ini merupakan kerja sama Suara.com dengan Warta Ekonomi. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggung jawab Warta Ekonomi.
Berita Terkait
-
PKS Terima Jika Cawapres Anies dari Luar Koalisi, Demokrat Masih Berharap AHY?
-
Singgung Etika Politik PAN, Wasekjen PDIP: Jangan Main Serobot! Ganjar Masih Kader Kami
-
CEK FAKTA: Berkat Erick Thohir, Kevin Diks Berubah Pikiran dan Tunggu Undangan PSSI untuk Naturalisasi?
-
Bikin Kuping Panas! Erick Thohir Diklaim Sudah Kantongi Pengganti Shin Tae-yong
-
Diroasting Sarwendah Soal Asmara, Boy William Salting: Siap Mantan!
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024