Suara.com - Calon presiden nomor urut 01, Anies Baswedan mengaku dirinya terkenang masa lalu saat dirinya tiba di Kepatihan dalam agendanya berkampanye akbar di Yogyakarta.
"Waktu sampai Kepatihan itu muncul ingatan masa lalu. Kalau sudah jalan sering lupa ini Masjid Kepatihan itu tempat saya kalau salat Jumat karena dekat dari rumah," kata Anies pada wartawan di Gedung Wilis, Kantor Gubernur di Kepatihan, Yogyakarta, Rabu (24/1/2024).
Lebih lanjut, Anies menceritakan saat kecil dulu alasan dirinya memilih salat di Kepatihan karena pada saat itu khotbah salat Jumat paling singkat.
"Memang ada Masjid yang lebih dekat, tapi waktu masih kecil itu cari tempat Jumatan yang khotbahnya cepat. Yang dekat rumah (khotbahnya) panjang jadi saya sering datang ke sini," seru Anies.
Meski begitu, Anies mengaku Kota Yogya adalah tempat di mana seseorang dapat menyadari bahwa di Indonesia terdapat berbagai macam unsur dan itu yang ingin dijaga bahkan ditingkatkan.
"Kita membicarakan bagaimana kemajuan di Yogya ini terjadi dan kami sampaikan kita ingin kawasan selatan kita diseriusi pengembangannya dengan dukungan pemerintah pusat supaya kawasan selatan Yogya maju, berkembang dan jadi penggerak perekonomian pusat kebudayaan dan penghidupan," tutupnya.
Berita Terkait
-
Mahfud MD Mau Mundur dari Menkopolhukam, Anies: Monggo Saja, Itu Keputusan
-
Terakhir Anies, Tiga Capres Sudah Suwon ke Sultan HB X, Mengapa Tak Diterima di Keraton Kilen?
-
Jokowi Nyatakan Presiden-Menteri Boleh Berkampanye, Anies Minta Ahli Hukum Menilai
-
Bertemu Sri Sultan HB X, Anies Minta Restu, Ngaku Putra Yogyakarta
-
Hari Ini, Prabowo Serahkan Pesawat Keempat C-130J Super Hercules untuk TNI AU
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024