Suara.com - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menyampaikan, dirinya baru mau membahas soal program food estate asalkan wakilnya, Hanif Dhakiri menjadi menteri di kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran.
Hal tersebut disampaikan Cak Imin, ketika disinggung soal isi pembicaraannya dengan Prabowo di kantor DPP PKB, Jakarta Pusat, Rabu (24/4/2024) lalu.
"Nanti kalau Pak Hanif jadi menteri baru dibahas," kata Cak Imin sembari tertawa dalam jumpa pers di Jakarta Barat, Rabu (1/5/2024).
Baca Juga:
Jokowi Mau Jadi Aktivis Lingkungan Usai Lengser, Rocky Gerung: Batalin Dulu Food Estate dan IKN
Hanif yang berada di samping kanan Cak Imin saat jumpa pers, hanya menggelengkan kepala.
Lebih dalam, Cak Imin menilai program food estate perlu didiskusikan.
"Food estate itu memang harus didiskusikan," ucapnya.
Baca Juga:
Baca Juga: Cak Imin: Edy Rahmayadi Sudah Daftar Jadi Bakal Calon Gubernur Sumut dari PKB
Lain Dulu Lain Sekarang, AHY Pernah Koar-koar Kritik Program Food Estate Jokowi
Food estate, dianggapnya selaras dengan gagasan perubahan yang dibawanya semasa kampanye Pilpres 2024 menekankan pentingnya menjaga kelestarian lingkungan.
"Menjaga lingkungan hidup, itu harus menjadi visi utama."
Berita Terkait
-
PKB Ungkap Tiga Kriteria Utama untuk Diusung Maju Pilkada Serentak
-
Jokes Cak Imin Sebut Hanif Dhakiri Jadi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran
-
Bertemu Prabowo, Cak Imin Cerita Indonesia Bakal Hancur Bila Tidak Lakukan Perubahan
-
PKB Mulai Seleksi Bakal Cagub untuk Pilkada Jatim Pada 4 Mei
-
Cak Imin: Edy Rahmayadi Sudah Daftar Jadi Bakal Calon Gubernur Sumut dari PKB
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Ngaku Lagi di Luar Pulau Jawa, Ridwan Kamil Tidak Hadir Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Besok
-
Paslon Bupati-Wakil Bupati Bogor nomor 2 Pecah Kongsi, Soal Pencabutan Gugatan Sengketa Pilkada ke MK
-
Miris, Warga Bali 'Dibuang' Adat Karena Beda Pilihan Politik
-
Meski Sudah Diendorse di Kampanye, Pramono Diyakini Tak akan Ikuti Cara Anies Ini Saat Jadi Gubernur
-
Pilkada Jakarta Usai, KPU Beberkan Jadwal Pelantikan Pramono-Rano
-
MK Harus Profesional Tangani Sengketa Pilkada, Jangan Ulangi Sejarah Kelam
-
Revisi UU Jadi Prioritas, TII Ajukan 6 Rekomendasi Kebijakan untuk Penguatan Pengawasan Partisipatif Pemilu
-
Menang Pilkada Papua Tengah, Pendukung MeGe Konvoi Keliling Kota Nabire
-
Pasangan WAGI Tempati Posisi Kedua Pilkada Papua Tengah, Siap Tempuh Jalur Hukum ke MK
-
Sah! KPU Tetapkan Pasangan MeGe Pemenang Pilgub Papua Tengah 2024