Suara.com - Bos grup Virgin, Richard Branson terpilih menjadi "pebisnis Inggris yang paling dikagumi" dalam 50 tahun terakhir.
Branson menduduki tempat teratas dalam survei yang melibatkan CEO, direktur, akuntan, ataupun pemimpin perusahaan publik yang melantai di bursa Inggris ( FTSE 100 dan FTSE 250) yang dirilis baru-baru ini di The Sunday Times.
Perancang vacuum cleaner, Sir James Dyson, dan almarhum Lord Weinstock yang membangun GEC menjadi sebuah kekaisaran listrik dan teknik, tak mampu mengimbangi kedigdayaan Richard Branson.
Dominic O'Connell dari The Sunday Times, percaya bahwa jajak pendapat ini cukup mewakili, "pandangan otentik mereka yang terlibat langsung pada bisnis di Inggris selama lima dekade terakhir".
"Kami meminta para pemimpin bisnis untuk menilai rekan-rekan mereka - dan Branson keluar sebagai yang terbaik dengan poin yang sangat meyakinkan. Pebisnis lain yang memiliki rating tertinggi antara lain adalah Sir James Dyson yang terkenal sebagai perancang vacuum cleaner, Sir Ernest Harrison yang mengenalkan telepon seluler, dan Arnold Weinstock, mantan bos GEC," katanya.
Sementara bintang-bintang yang muncul di luar sektor manufaktur adalah Sir Terry Leahy dari Tesco dan Sir Martin Sorrell dari WPP. (hrgrapevine.com)
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Bagaimana Kisah Junko Furuta? Fotonya Picu Protes Netizen Jepang Usai Dipajang Nessie Judge
-
5 Rekomendasi Sunscreen Ringan, Anti Makeup Longsor untuk Usia 40-an
-
Arti Istilah Mabuk Agama, Lebih Berbahaya dari Korupsi?
-
5 Rekomendasi Lip Gloss Rp40 Ribuan untuk Bibir Hitam agar Terlihat Plumpy dan Juicy
-
Profil Gamal Albinsaid, Disebut Sosoknya Mendekati Zohran Mamdani Wali Kota Muslim Pertama di NY
-
Bikin Deddy Corbuzier dan Sabrina Debat, Begini Hukum Nafkah untuk Istri yang Bekerja
-
5 Rekomendasi Mascara Waterproof Mulai Rp 30 Ribuan: Anti Luntur dari Hujan, Keringat, dan Air Mata
-
Apa Zodiak yang Paling Red Flag? Ini 6 Tips Jitu untuk Menghadapi Mereka
-
5 Potret Terbaru Diana Pungky, Wajah Awet Muda di Usia Setengah Abad Lebih
-
Kisah Tragis Junko Furuta, Remaja Jepang yang Menjadi Korban Kekerasan dan Pembunuhan