Kekayaan dan keunikan kain tradisional Indonesia dengan segala filosofinya membuat terpesona Puteri Indonesia 2005, Nadine Chandrawinata. Perempuan yang memiliki hobi menyelam ini mengaku gemar menjelajahi Nusantara, tak hanya untuk traveling, namun juga untuk mengenal budaya Nusantara.
"Aku kalau pergi ke mana-mana selalu nyempetin untuk mengenal budaya tempat yang aku datangi, salah satunya melalui kain-kain dan tekstil khas daerah-daerah di Indonesia," ujar Nadine saat menghadiri Jakarta Fashion Week (JFW) 2015, Rabu (5/11/2015).
Perempuan blasteran Indo-Jerman ini juga mengatakan, ia selalu memperkenalkan budaya Indonesia dengan mengenakan kain tradisional.
"Sebisa mungkin memperlihatkan ciri khas Indonesia. Tanpa bilang kalau kita orang Indonesia, orang-orang bisa melihat dari apa yang kita pakai," jelas Nadine
Ia menambahkan, bila masih merasa terlalu berat untuk mengenakan kain tradisional, mulailah mencoba mengenakan aksen kain tradisional sebagai aksesoris kecil.
"Biasanya sih kalo lagi bergaya casual, aku pakai kain tersebut untuk bandana atau syal yang diikat di leher, pinggang atau bisa jadi gelang juga. Banyak kok pilihannya," tambahnya.
Kakak dari si kembar Marcell dan Mischa Candrawinata ini juga menambahkan tekstil Indonesia sangat kaya. Ia mengajak tiap daerah menonjolkan kain tradisional khasnya dan dikreasikan agar terlihat modern.
Berita Terkait
-
Rahasia 7 Tahun Pernikahan Beda Agama Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara Tetap Harmonis
-
Di Tengah Isu Cerai, Kisah Lama Raisa Rebut Hamish Daud dari Nadine Chandrawinata Viral Lagi
-
Perceraian Raisa Dituding Karma, Isu Hamish Daud Tinggalkan Nadine Chandrawinata Diungkit
-
Diterpa Isu Cerai dengan Raisa, Lika-liku Jejak Asmara Hamish Daud Mencuat Lagi
-
Beda Gaya Parenting Okie Agustina dan Nadine Chandrawinata di Tengah Isu Dimas Anggara
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!