Suara.com - Memiliki teman adalah salah satu hal terbaik dalam hidup. Teman bisa membuat kita tidak lagi merasa kesepian, selalu ada untuk menghibur kita di saat susah, dan menjadi teman berbagi rasa bahagia. Tapi, kita perlu menyadari bahwa tidak semua teman adalah sahabat sejati pada siapa dapat menumpahkan seluruh isi hati Anda kepadanya.
Berikut adalah lima jenis teman yang harus dihindari. Jika tidak bisa menghindarinya, paling tidak Anda bisa mengabaikan mereka atau menjaga jarak dengan mereka.
Mantan pacar.
Jika Anda memutuskan untuk tetap berteman dengan mantan kekasih Anda, sebaiknya Anda tidak membahas pasangan baru Anda dengan mereka. Jangan biarkan mereka tahu detail kecil dari hubungan baru Anda.
Teman yang suka menghakimi.
Jangan biarkan kata-kata teman yang suka menghakimi, mempengaruhi hidup Anda. Jenis teman seperti ini harus dihindari. Teman-teman dengan jenis ini cenderung membuat Anda selalu memikirkan semua kata-katanya dari waktu ke waktu. Jadi, lebih baik untuk menjauh darinya.
Pernah mengalami trauma.
Teman Anda mungkin pernah melalui perpisahan pahit dengan pasangan mereka, sehingga ia membenci semua orang yang berlawanan jenis dengannya. Hindari teman-teman seperti ini karena hanya akam menularkan aura negatif yang membuat pikiran Anda berpikir ke arah yang sama, secara tidak sengaja.
Si pencari keuntungan.
Mungkin kita semua pernah mengalami hal ini di dalam hidup kita. Kita sering melihat bagaimana teman-teman berubah menjadi 'penggali emas' dan mencari keuntungan dari kita. Namun ketika Anda dalam kondisi susaj, mereka akan meninggalkan kita. Seolah kita telah menjadi musuh terburuk mereka.
Menusuk dari belakang.
Ini adalah jenis teman yang paling buruk. Kebanyakan orang 'menusuk' Anda dari belakamg dan masih mencoba untuk berteman dengan Anda. Setelah Anda tahu siapa yang telah membocorkan rahasia kecil Anda, sebaiknya cepat hindari dia. (boldsky.com)
Berita Terkait
-
CERPEN: Kisah Persahabatan Cinta dan Tia
-
Review Film Moon The Panda: Kisah Inspiratif tentang Pelestarian Satwa
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Novel Semesta Terakhir untuk Kita: Ketika Ego dan Persahabatan Bertarung
-
Futsal: Bukan Sekadar Olahraga, Tapi Media Mempererat Persahabatan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tembus Tembok Retail Modern: Cara UMKM Jakarta Barat Naik Kelas dari Lokal ke Global
-
5 Shio Paling Hoki Besok 14 Januari 2026, Ada Ular dan Monyet
-
7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Body Lotion Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Jadi Kenyal dan Sehat Terawat
-
5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
-
Bikin Cuan Ngalir Terus, Ini 7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan untuk Dekorasi Rumah
-
16 Januari 2026 Libur Isra Miraj, Ini Amalan yang Bisa Dilakukan Umat Islam
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai