Suara.com - Tak semua orang memilik rasa percaya diri yang tinggi. Padahal, rasa percaya diri sangat memengaruhi sukses seseorang dalam mengarungi hidup.
Kepercayaan diri juga memengaruhi cara pandang orang lain terhadap diri kita. Bila ingin dicintai dan disayangi, Anda harus menyayangi diri sendiri terlebih dahulu.
Nah, jika Anda termasuk seseorang yang masih sulit untuk meningkatkan percaya diri, berikut adalah beberapa cara yang bisa Anda lakukan.
1. Membuat daftar
Buatlah daftar hal-hal positif yang Anda miliki yang membuat Anda percaya diri. Mulai dari bentuk wajah, rambut, ketrampilan atau bakat yang Anda miliki. Baca ulang daftar tersebut ketika Anda mulai merasa tidak percaya diri.
2. Sayangi diri sendiri
Tidak ada yang bisa menyayangi Anda melebihi diri Anda sendiri. Anda akan dicintai bila sudah mencintai diri sendiri. Mulai sekarang teria diri Anda apa adanya dan sayangi diri sendiri. Selalu tanamkan dalam pikiran bahwa Anda cantik dengan cara Anda sendiri.
3. Menantang diri sendiri
Hal ini sangat penting. Bila merasa terlalu gemuk, kurus, hitam atau putih, Anda harus menantang diri bahwa itu bukan masalah dan Anda bisa menjadikannya positif, bukan negatif. Jangan lupa juga untuk selalu meningkatkan pengetahuan dan kemampuan Anda.
4. Sesekali tampil beda
Siapa peduli Anda memakai ukuran XS atau XL? Anda harus mulai berani keluar dari zona nyaman. Gunakan warna-warna terang atau gaya berbusana yang tidak pernah Anda pakai sebelumnya. Tak ada salahnya untuk tampil berbeda sesekali. (timesofindia.com)
Berita Terkait
-
30 Ucapan Hari Ayah dari Anak Perempuan dalam Bahasa Inggris, Cocok untuk Caption Instagram
-
Kesehatan Perempuan dan Bayi jadi Kunci Masa Depan yang Lebih Terjamin
-
Saat Ibu Rumah Tangga Bertani: Cerita Keteguhan Perempuan KWT Sumber Rejeki
-
Komnas Perempuan Usulkan Empat Tokoh Wanita Jadi Pahlawan Nasional
-
Hanya 8 Persen Perempuan Jadi Pahlawan Nasional, Komnas Perempuan Kritik Pemerintah Bias Sejarah
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
-
Kumpulan Doa Menyentuh Hati untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 12 November 2025
-
7 Parfum Miniso yang Tahan Lama untuk Harian, Mirip Wangi Parfum Mahal
-
Promo Superindo 12 November 2025, Diskon Up to 50% Minyak Goreng hingga Camilan
-
Ramalan Zodiak Leo dkk 12 November 2025: Peluang Baru, Keuangan & Asmara Terungkap
-
6 Rekomendasi Lip Liner untuk Bibir Makin On Point dan Cantik, Harga Mulai Rp15 Ribu
-
4 Zodiak yang Diprediksi Kurang Beruntung Sepanjang November 2025
-
4 Rekomendasi Lipstik untuk Kulit Gelap, On Point dan Mudah Didapatkan