Awalnya Hanya Belasan Kini Ribuan
Hotphy sendiri, lanjut dia, merupakan suatu wadah atau tempat bagi mereka yang suka diecast, khususnya Hot Wheels, dan juga fotografi. Menurut Danis, walau masih terhitung cukup muda, komunitas ini sudah diikuti oleh lebih dari 6500 member di media sosial Facebook, tempat di mana komunitas ini aktif.
Meski sudah memiliki ribuan member saat ini, namun Danis mengatakan bahwa pada awal terbentuknya, komunitas ini hanya berjumlah belasan orang, karena masih belum banyak yang mengenal. Tapi seiring berjalannya waktu, komunitas ini semakin 'hidup' karena mereka yang lebih dulu bergabung, mulai mengajak teman-temannya yang lain, untuk menyalurkan hobi dan ide kreatifnya di Hotphy.
Tidak seperti komunitas diecast pada umumnya yang mempertahankan blister atau kemasan dalam setiap koleksi masing-masing, dalam komunitas ini, para pecinta diecast yang bergabung justru diwajibkan untuk membuka kemasan diecast miliknya, dan peraturan ini lantas disebut sebagai 'Golden Rules'.
"Karena kita fokusnya murni untuk fotografi, untuk bisa bebas berekspresi, nyalurin ide kreatif, jadi setiap foto harus menampilkan Hot Wheels yang sudah terbuka dari kemasan. Jadi, kalau mau ikutan di komunitas ini, harus open blister, terbuka kemasannya," ungkap Danis.
Kemampuan fotografi para anggota komunitas pun terus diasah dengan diadakannya kegiatan serta kompetisi foto yang berlangsung setiap hari, dengan tema yang berbeda-beda.
Pada hari senin misalnya, tema yang dipilih ialah 'I Like Monday', di mana teman-teman komunitas bebas memposting foto diecast merk apapun, dengan beragam skala, yang kecil maupun yang lebih besar.
Sedangkan untuk Selasa - Minggu, adalah khusus foto-foto diecast bermerk Hot Wheels, di mana Selasa khusus untuk mobil Amerika, Rabu untuk mobil Eropa. Sedangkan Kamis, lanjut Danis, untuk mobil klasik.
Untuk Jumat, komunitas ini mengusung tema khusus yang berbeda-beda di setiap minggunya, seperti tema Lebaran, Mudik, Kemerdekaan dan masih banyak lagi. Dan, khusus untuk akhir pekan, mereka mengadakan lomba fotografi dengan tema yang telah ditentukan oleh pemenamg lomba minggu sebelumnya.
"Jadi, setiap pemenang lomba, berhak menentukam tema apa untuk lomba foto di minggu selanjutnya. Setiap pemenang mendapatkan reward dari sponsor resmi kita, yaitu Hot Wheels Indonesia, yang merupakan distributor resmi produk Hotwheels di Indonesia dari Mattel," jelasnya lagi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 September: Klaim Pemain 110-111 dan Jutaan Koin
- Siapa Zamroni Aziz? Kepala Kanwil Kemenag NTB, Viral Lempar Gagang Mikrofon Saat Lantik Pejabat!
- Prompt Gemini AI untuk Edit Foto Masa Kecil Bareng Pacar, Hasil Realistis dan Lucu
- Bali United: 1 Kemenangan, 2 Kekalahan, Johnny Jansen Dipecat?
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 September 2025, Kesempatan Klaim Pemain OVR 110-111
Pilihan
-
Ousmane Dembele Raih Ballon dOr 2025, Siapa Sosok Istri yang Selalu Mendampinginya?
-
Meski Perpres Sudah Terbit, Tapi Menkeu Purbaya Mau Review Ulang Soal Kenaikan Gaji ASN 2025
-
Prabowo: Indonesia Mengakui dan Jamin Keamanan Israel Jika Palestina Merdeka
-
Profil Glory Lamria: Diaspora Viral Usai Kunjungan Presiden di Amerika Serikat
-
Analisis IHSG Hari Ini Usai Wall Street Cetak Rekor Didorong Harga Saham Nvidia
Terkini
-
Urutan Skincare Malam dari Viva untuk Cegah Penuaan, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
Geger Asri Welas Dibayar Rp7 Miliar Hanya untuk 2 Scene Film, Lampaui Aktor Termahal Indonesia?
-
Ramalan Zodiak Leo Hari Ini 23 September 2025: Cinta, Karier, Keuangan, dan Kesehatan
-
Berapa Gaji PPPK Paruh Waktu Lulusan S1? Ini Rinciannya
-
5 Fakta WNI Nekat Renang ke Singapura untuk Cari Kerja, Berujung Dihukum Cambuk
-
Gebrak Fashion Nation: Intip Koleksi Busana Summer Ceria untuk Si Kecil yang Aktif!
-
Wellness Indonesia Makin Mendunia: Dari Sound Therapy hingga 93 Aktivitas di WWW 2025
-
Kumpulan Prompt Gemini AI Foto Berdua Masa Kecil, Tinggal Copy-Paste!
-
5 Parfum Pria yang Ampuh Tarik Perhatian Wanita: Harganya Aman di Kantong
-
Profil Glory Lamria: Diaspora Viral Usai Kunjungan Presiden di Amerika Serikat