Suara.com - Menjadi yang terbaik adalah harapan banyak orang atau daerah apalagi untuk tingkat nasional, karena hal itu merupakan pengakuan keberhasilan yang telah diraih, seperti menjadi sepuluh desa wisata terbaik di Indonesia.
Begitu pula terpilih masuk menjadi sepuluh desa wisata terbaik di Indonesia merupakan pengakuan pemerintah bahwa daerah tersebut dianggap berhasil mengembangkan dan mengelola sektor pariwisata.
Seperti diumumkan oleh Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Eko Sandjojo yang memberikan penghargaan kepada sepuluh desa yang berhasil mengelola potensi pariwisata untuk memajukan ekonomi.
"Penghargaan ini menunjukkan bahwa desa mampu berkembang dan berprestasi," katanya saat memberikan penghargaan tersebut dalam kegiatan Expo BUMDes 2017 di Bukittinggi, Sumatera Barat.
Sepuluh desa penerima penghargaan itu terdiri dari sepuluh kategori, yaitu
1. Nagari (desa adat) Sungai Nyalo di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat terpilih sebagai desa wisata terbaik untuk kategori perkembangan tercepat.
2. Desa Madobak di Kepulauan Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat sebagai desa adat terbaik.
3. Desa Tamansari di Banyuwangi, Jawa Timur sebagai desa wisata terbaik kategori jejaring bisnis.
4. Desa Pujon Kidul di Malang, Jawa Timur sebagai desa wisata terbaik kategori agro.
Baca Juga: Di Desa Ini, Perempuan Bisa Poliandri Lho!
5. Desa Seigentung, Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta sebagai desa wisata terbaik kategori ilmu pengetahuan dan teknologi.
6. Desa Ubud di Gianyar, Bali sebagai desa wisata terbaik kategori budaya.
7. Desa Waturaka di Ende, Nusa Tenggara Timur sebagai desa wisata terbaik kategori alam.
8. Desa Ponggok Klaten, Jawa Tengah sebagai desa terbaik pemberdayaan masyarakat.
9. Desa Teluk Meranti Pelalawan, Riau sebagai desa wisata kategori kreatif.
10. Desa Bontagula di Bontang, Kalimantan Timur sebagai desa wisata terbaik kategori maritim.
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
Terkini
-
5 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Two Tone dengan Tingkat Coverage Tinggi, Mulai Rp60 Ribuan
-
Apakah Sunscreen Wardah Wudhy Friendly? Ini Rekomendasi yang Bisa Kamu Coba
-
Bibir Gelap Cocoknya Pakai Lipstik Apa? Ini 6 Pilihan Terbaik, Harga Mulai Rp25 Ribuan
-
5 Pilihan Sepatu Badminton Lokal Murah Terbaik, Cocok untuk Pemula sampai Pro
-
Indonesia Tourism Outlook 2026: Mengintip Strategi Baru Pariwisata Berkelanjutan!
-
4 Zodiak Paling Bahagia Bulan November Ini: Cancer, Semesta Sedang Berpihak Padamu!
-
5 Shio Paling Beruntung Bulan November, Karier Melejit Finansial Membaik
-
Sepatu Batik untuk Sepak Bola? Ortuseight dan Beckham Putra Satukan Budaya dan Lapangan Hijau!
-
Terpopuler: Onad dan Istri Ditangkap, Tuntutan Pembunuh Aktor Sandy Permana Jadi Sorotan
-
7 Alasan Generasi Muda Harus Pertimbangkan Tinggal di Pusat Kota: Nomor 4 Bikin Tenang!