Suara.com - Saat jatuh cinta, seseorang bisa mengalami hal aneh yang terjadi dalam dirinya. Mereka memiliki berbagai macam emosi yang campur aduk, dada terasa berdegup dengan kencang atau merasa keringat saat dekat dengan orang yang dicintai.
Anda mungkin bertanya-tanya, mengapa ini semua terjadi. Pasalnya, jatuh cinta memiliki pengaruh besar pada kita, secara fisik dan psikologis.
Jadi, tak perlu heran jika Anda mengalaminya. Ingin tahu hal lainnya tentang efek aneh jatuh cinta, berikut ulasannya dilansir dari Fustany.
1. Semalaman tidur tak nyenyak
Jika Anda pada tahap awal jatuh cinta pada seseorang, orang ini benar-benar bisa mengambil alih semua pikiran Anda. Saat Anda ingin menemuinya keesokan harinya, pakaian mungkin yang Anda pikirkan sepanjang malam.
2. Jadi Tidak Fokus
Saat perasaan sangat dalam dengan seseorang, Anda mungkin akan merasa tingkat IQ Anda memburuk 100 kali lipat Anda melihatnya. Tidak apa-apa, Anda tidak sendiri!
Studi terbaru menunjukkan bahwa Anda cenderung tidak fokus saat jatuh cinta. Hal ini juga menunjukkan bahwa Anda tidak bisa melakukan multi task atau memperhatikan lebih dari satu hal saat berada di sekitar orang yang Anda sukai.
3. Tidak Depresi
Ya, kita semua tahu adrenalin ini saat dia mengirim pesan atau menelepon. Pendorong mood instan, bukan? Saat Anda sedang jatuh cinta, Anda cenderung tidak mengalami depresi. Prosesnya adalah, otak Anda mengirimkan getaran mendebarkan yang intens ke seluruh tubuh Anda yang sangat mirip dengan perasaan seseorang yang sedang 'tinggi' akibat mengonsumsi ganja. Perasaan ini juga bisa melepaskan rasa sakit! Intinya, cinta membuat Anda 'tinggi', dengan cara yang baik.
4. Terjadi Perubahan Suara
Bingung mengapa tone suara Anda sepuluh kali lebih tinggi saat berbicara dengan seseorang yang spesial? Ya, jatuh cinta membuat suaramu naik satu oktaf. Juga salah satu fakta ilmiah yang paling aneh adalah bahwa pupil mata Anda semakin lebar saat Anda sedang jatuh cinta!
5. Jantung Berdetak Kencang
Cinta atau daya tarik yang ekstrem pasti bisa dirasakan dengan detak jantung Anda. Saat Anda sedang jatuh cinta, jantung Anda tidak bisa dikontrol dengan baik atau secara rasional seperti biasanya. Jangan panik jika Anda mulai berkeringat atau suhu tubuh Anda menjadi naik saat berada di sekitar orang yang Anda taksir.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
5 Moisturizer Lokal untuk Usia 45 Tahun, Bantu Kurangi Tampilan Tanda Penuaan
-
5 Toner Ekstrak Beras untuk Kulit Awet Muda, Mulai dari Rp25 Ribuan
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Jadi Juara, ISI Jogja & SMKN 5 Denpasar Siap Tampil di Grand Final iForte National Dance Competition
-
Kenalan Apa Itu Transformasi Digital, dari Cara Kerja Manual ke Sistem yang Lebih Rapi
-
5 Hair Tonic untuk Atasi Ketombe dan Gatal, Kulit Kepala Jadi Lebih Sehat
-
5 Sepatu Jalan Lokal Murah Versi Dokter Tirta, Anti Pegal dan Kalcer Dipakai Bergaya
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'
-
7 Sunscreen Tone Up di Indomaret untuk Cerahkan Wajah, Mulai Rp17 Ribuan
-
5 Cat Rambut yang Ampuh Tutupi Uban di Alfamart, Harga Mulai Rp14 Ribuan