Suara.com - Kolak jadi hidangan yang paling dicari selama Ramadan. Kurang afdol rasanya berpuasa kalau belum berbuka pakai kolak. Tapi, keseringan buka puasa pakai kolak juga kadang bikin bosan, ya.
Nah, supaya kamu tidak bosan dengan hidangan kolak yang sama setiap hari, kami berikan ide 7 jenis hidangan kolak yang berbeda untuk menu takjilmu selama seminggu penuh. Dijamin antibosan.
Kolak ubi jalar
Ubi tidak cuma nikmat digoreng atau direbus, dijadikan kolak juga mantap rasanya.
Kolak pisang
Bagi yang suka manis, kolak pisang memang juaranya untuk berbuka. Perpaduan kuah dan buah menjadikan manisnya kolak pisang jadi dobel.
Kolak singkong
Jangan kebanyakan makan singkong keju, sekali-sekali cobain kolak singkong, rasanya tidak kalah enak, kok.
Kolak labu
Baca Juga: Hampir Rampung, Ini Fasilitas Rumah Rp 10 Miliar Nikita Mirzani
Cuaca hujan dan mendung saat buka puasa, paling pas kalau sambil menyantap kolak labu hangat-hangat.
Kolak kolang-kaling
Kalau biasanya kolang-kaling disajikan untuk es buah dan minuman segar, kali ini kolang-kaling disajikan hangat dalam semangkuk kolak.
Kolak ketan
Biasanya kolak ketan disajikan dengan durian. Tapi kalau durian sedang tidak musim, pakai ketan saja juga sudah enak.
Kolak durian
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              5 Sepatu Uniseks dan Palugada: Serba Bisa buat Ngantor, Nge-gym, dan Jalan!
 - 
            
              Arti Mimpi Pasangan Selingkuh Menurut Islam dan Cara Menyikapinya: Apakah Benar Kejadian?
 - 
            
              6 Warna Lemari Pakaian yang Timeless, Gak Bakal Ketinggalan Zaman!
 - 
            
              6 Zodiak Paling Beruntung Secara Finansial di November 2025: Aries dan Gemini Siap-siap Kaya
 - 
            
              6 Produk Makeup Ini Tidak Wudhu Friendly? Waspada Menggunakannya Agar Salat Tetap Sah
 - 
            
              Kualitas Nggak Kalah dari Merek Luar! 5 Rekomendasi Merek Makeup Lokal Indonesia yang Wajib Dicoba
 - 
            
              Silang.id: Komunitas yang Menghapus Batas Komunikasi antara Tuli dan Dengar
 - 
            
              Lebaran 2026 Jatuh pada Tanggal Berapa? Cek Jadwalnya Sesuai SKB 3 Menteri
 - 
            
              Lipstik Transferproof Apakah Sah untuk Wudhu? Ini 4 Rekomendasi Produk yang Mudah Dibersihkan
 - 
            
              Surga Tersembunyi di Jawa Tengah: 6 Destinasi Wisata Magelang yang Wajib Dikunjungi