Suara.com - Kepergian travel dokumenter, koki seleb, pakar kuliner, sekaligus penulis, Anthony Bourdain di Prancis memang mengenaskan.
Di saat dunia pariwisata termasuk minat khusus wisata kuliner semakin happening, ia memutuskan melakukan perjalanan ke alam lain.
Namun semangat berperjalanan ayah satu anak ini bisa kita jadikan wacana. Betapa dengan melakukan travelling, seseorang bisa semakin meluaskan wawasan dan menghargai sesama. Ikut memahami budaya sekaligus kehidupan masyarakat di belahan dunia yang lain.
Berikut adalah empat kata-kata bijak Anthony Bourdain yang bisa dijadikan tips travelling.
Mari simak bersama.
1. Travel itu meninggalkan jejak.
Apa yang kita lakukan di destinasi wisata akan membekas, begitu pula daerah tujuan bakal memberikan kenangan kepada kita.
Bisa dijabarkan demikian, saat kita berada di suatu tempat terkadang lupa situasi, sehingga membawa kebiasaan di rumah. Perlu dicatat bila mengenai hal-hal yang kurang baik, seperti menyampah, berisik, atau tidak menurut pakem masyarakat setempat.
Hal begini bakal diingat tuan rumah sebagai "peninggalan" traveller yang kurang baik.
Baca Juga: Bali United Taklukkan Persipura 2-0
Sementara kebaikan yang kita lakukan selama berada di destinasi wisata, pasti akan membekas dan dikenang baik oleh mereka. Imbasnya, kedekatan pun terjalin antara dua belah pihak.
Hasil akhirnya adalah sebuah kenangan indah, di mana kita kangen untuk ke sana lagi, dan dirindukan oleh tuan rumah.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
Ciri-Ciri Cowok Love Bombing, Belajar dari Kisah Cinta Gisella Anastasia
-
Ikrar Pelajar Indonesia Dibaca setelah Apa? Ini Susunan Upacara Bendera 2026
-
5 Sabun Muka Batangan Ampuh Hempas Jerawat, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
Aplikasi Buy Now Paylater Bukan Sekadar Tren Tapi Kebutuhan
-
Apa Saja Bahan Bikin Es Gabus? Viral Pedagang di Kemayoran Disebut Jualan Pakai Spons
-
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
-
5 Rekomendasi Sabun Muka Indomaret untuk Atasi Flek Hitam, Cuman Rp20 Ribuan
-
6 Promo Minyak Goreng Alfamart Penyelamat Dompet, Tropical 1,5L Cuma Rp29.900
-
5 Alasan Kenapa Disebut Es Gabus, Jajanan Milenial Mirip Spons yang Terancam Punah
-
Retinol dan Retinoid Apakah Sama? Jangan Asal Pakai, Pahami Perbedaannya