Suara.com - Selain menjadi momen kumpul keluarga, Lebaran juga jadi momen yang pas untuk memperkenalkan pacar ke orangtua. Di tengah suasana bahagia, mungkin ini kesempatan untuk meminta restu kepada orang tua agar hubungan Anda berdua langsung disahkan. Berikut kiat memperkenalkan pacar ke orangtua saat Lebaran.
1. Beri informasi hubungan
Saat memperkenalkan pacar ke orangtua, pastikan hubungan kalian berdua tidak main-main, artinya sudah ada rencana ingin serius.
Jadi bisa dijelaskan kepada ayah dan ibu kalau hubungan Anda dan dia tidak main-main. Sehingga bisa meyakinkan orangtua untuk memberi restu menjalin hubungan dengan dia.
Bila Anda dan dia sudah ada rencana menikah, katakan saja kepada orangtua saat Lebaran, yang dinilai sebagai saat baik dan waktu tepat untuk merancang peresmian selanjutnya.
2. Persiapkan penampilan
Saat memperkenalkan pacar ke orangtua di saat Lebaran, pastikan pacar Anda datang dengan penampilan sopan dan pantas, sesuai tema acara.
Jika pacar Anda lelaki, minta dia tinggalkan celana robek-robek dan t-shirt grup musik kesayangannya barang sejenak. Kalau pacar Anda perempuan, jangan biarkan dia datang dengan baju terbuka.
Pastikan pacar datang dengan tatanan rambut rapi dan tubuh wangi. Penampilan adalah kesan awal orang tua menilai calon pasangan Anda. Jadi beri kesan bagus, ya.
Baca Juga: Jadi Khatib Shalat Id, Eggi Sudjana Singgung Anies Baswedan
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
-
Cheese Eat Up! Penutup Manis Kampanye Keju Prancis di Indonesia, Sentuhan Eropa di Jajanan Nusantara
-
7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
-
Jejak Digital Gus Elham Yahya Ngomong 'Cabul' saat Dakwah Juga Viral
-
5 Casio Klasik Paling Populer: Desain Timeless, Cocok buat Mahasiswa dengan Budget Terbatas
-
Jepang Punya Pilihan Kuliner Halal, Wisatawan Tak Perlu Ragu Lagi Cicipi Hidangan Autentik
-
5 Jam Tangan Original Murah Ada Fitur Alarm dan Water Resistant
-
7 Day Cream Mengandung Anti Aging untuk Usia 30-an, Cegah Penuaan Lebih Awal!
-
3 Sumber Kekayaan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
-
Kolaborasi Kunci Sukses: Bagaimana 'Co-Branding 5.0' Mendorong Kebangkitan Sektor Pariwisata RI