Suara.com - Sebelum Kate Middleton dan Megan Markle menjadi ikon royal family, mertua mereka, Putri Diana sudah memiliki gaya tersendiri yang menjadikannya tren vintage dan menarik bagi siapapun yang melihatnya.
Ibu dari Pangeran William dan Harry ini kerap menggunakan busana santai dan elegan. Dia juga kerap bekerjasama dengan deretan desainer Inggris dan tidak takut untuk mengambil beberapa risiko dengan gaya yang dipilihnya.
Seperti yang pernah dicatat oleh Vogue, Putri Diana tidak pernah mengikuti tren, dan meski ia punya gaya tersendiri, tapi apa yang ia pilih masih sesuai dengan protokol kerajaan.
Meski sudah lama berlalu, Anda masih bisa lho meniru beberapa penampilan Putri Diana. Di bawah ini, ada tiga tampilan vintage yang ia kenakan, yang bisa menjadi inspirasi bagi Anda, dilansir Huffington Post.
The little blue dress
Putri Diana mengenakan gaun biru ini ke Royal Albert Hall London untuk menonton pertunjukan "Swan Lake" oleh Ballet Nasional Inggris pada tahun 1997. Siluet klasiknya tak lekang oleh waktu, sementara warnanya ringan dan menyenangkan. Juga perhatikan sepatu tumit slingback-nya, yang telah menjadi tren mode kembali di 2018.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
Terkini
-
Atap Asbes Bisa Picu Kanker, Ini 5 Alternatif Lain yang Lebih Aman dan Awet
-
5 Rekomendasi Parfum Wanita Aroma Segar di Bawah Rp30 Ribu yang Mudah Ditemukan
-
7 Varian Parfum Scarlett yang Paling Wangi untuk Wanita Usia 40 Tahun
-
3 Pilihan Shade Cushion Mother of Pearl yang Cocok untuk Kulit Sawo Matang, Wajah Anti Abu-Abu
-
BLT Kesra Rp900 Ribu November 2025 Belum Cair? Cek Penyebab dan Solusinya
-
4 Lip Balm Viva Cosmetics untuk Merawat Bibir Kering dan Pecah-Pecah
-
Bye Pori-Pori Tersumbat! 5 Cushion Non Comedogenic Terbaik yang Bikin Kulit Bebas Kusam & Jerawat
-
7 Rekomendasi Lip Scrub untuk Bibir Hitam agar Tampak Cerah, Mulai Rp19 Ribuan
-
8 Parfum Wangi Manis dan Tahan Lama Buat Dipakai Pacaran Mulai Rp25 Ribu
-
Roll On vs Spray: Parfum Mana yang Paling Awet di Kulit?