Suara.com - Muda, gigih, tampan, dan berprestasi, itulah deskripsi singkat yang menggambarkan sosok Jonatan Christie yang kerap mem-posting kalimat bijak.
Ya, pebulutangkis 20 tahun yang muncul sebagai idola baru generasi milenial itu memang sering mem-posting kalimat bijak di Instagram tentang olahraga dan semangat pantang menyerah yang bisa menginspirasi
BACA JUGA: 5 Fakta Menarik Atlet Ganteng, Jonatan Christie
Pesona pemuda yang akrab disapa Jojo itu memang luar biasa. Namun, tak perlu heran Jojo memang sungguh-sungguh menjadi pejuang lapangan. Ia memiliki motivasi tinggi untuk menjadi sang juara.
BACA JUGA: Begini Pesona 7 Pria Tertampan di Dunia
Berikut Suara.com rangkum 5 kalimat bijak Jojo yang bisa menginspirasi bagi generasi milenial.
Mengambil quotes petinju legendaris Muhammad Ali, Jojo menulis, “Prinsip saya lebih penting, daripada uang dan gelar.”
“Olahraga merupakan bagian besar dan penting bagi saya, saya bisa menjadi seperti sekarang ini tentu bukan karena usaha saya sendiri, saya dibantu oleh teman, pelatih, semua keluarga saya, dan yang terutama Tuhan. So, saat kalian sempat merasa putus asa atau down, jangan lupa “kalian tidak sendiri”. Mintalah pertolongan pada Tuhan, dan tentu orang terdekat serta keluarga juga pasti akan membantu."
“Tak ada tujuan yang dicapai tanpa keringat. Gerakkan tubuhmu dan melompatlah untuk meraih mimpimu.”
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Dari Buttonscarves hingga Rizman Ruzaini: Koleksi Enam Desainer yang Mencuri Perhatian di Borobudur
-
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
-
Cara Daftar Antrean KJP Pangan Bersubsidi DKI Jakarta 2026, Cek di Sini!
-
5 Tren Warna Baju Lebaran 2026, Bikin Penampilan Makin Fresh dan Elegan
-
4 Rekomendasi Liquid Foundation Lokal dengan Hasil Natural dan Perlindungan UV
-
5 Sepatu Running Lokal Sekelas Asics Gel Kayano: Kualitas Top, Harga Rp400 Ribuan
-
5 Cushion Minim Oksidasi untuk Usia 40-an, Bisa Menyamarkan Tanda Penuaan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Murah di Indomaret, Bikin Wajah Cerah Terlindungi
-
Reset Tubuh dan Pikiran , Menata Ulang Gaya Hidup Sehat di Awal Tahun
-
Daftar Barang yang Wajib Ada di Tas Siaga Bencana Anda