Suara.com - Dua seniman muda Indonesia, yaitu Rachel Ajeng dan Shane Tortilla, memamerkankan karya seni berkonsep cantik tanpa batas dalam gelaran Make Over Beauty Beyond Rules di Atrium Mal Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, dari tanggal 4 sampai 9 Desember 2018.
Baik Ajeng dan Shane memiliki aliran seni yang berbeda. Kalau Ajeng dikenal dengan karya seni yang kental dengan unsur floral berwarna nuansa lembut serta penggunaan cat air dan gouche dalam setiap hasil karyanya, maka Shane Tortilla lebih dikenal dengan karya mural yang lebih pop culture bergaya fun dengan warna dinamis yang mencolok.
Bebicara saat temu media, Ajeng Rachel mengatakan kalau karyanya terinsiprasi dari perempuan sekitar yang ia jumpai. "Saat membuat ini saya percaya kalau setiap perempuan punya cerita sendiri. Karya ini merupakan perayaan untuk setiap perbedaan perempuan," kata Ajeng saat ditemui Suara.com beberapa waktu lalu.
Sementara itu, Brand Manager Make Over, Stepanie Lie, mengatakan bahwa acara Beauty Beyond Rules merupakan salah satu langkah dari Make Over untuk mengajak perempuan lebih percaya diri terhadap dirinya sendiri.
"Make Over ingin semua perempuan cantik, tapi cantik seperti dirinya sendiri. Meski memakai makeup, ya makeup itu merepresentasikan karakternya," kata Stephanie Lie.
Selain kegiatan seni dari seniman Rachel Ajeng dan Shane Tortilla, Beauty Beyond Rules juga diisi dengan aktivitas lain seperti beauty class dari para beauty influencer, serta penampilan spesial dari penyanyi ternama.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
Terkini
-
7 Rekomendasi Sepatu Gym Wanita Terbaik, Modal Rp300 Ribuan Kaki Bebas Cedera
-
Apa Itu Mimetic Violence? Istilah Baru dari Kasus Ledakan SMAN 72 yang Sangat Berbahaya
-
5 Pilihan Parfum Mirip Baccarat di Alfamart yang Tahan Lama, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Loafers Wanita Terbaik Harga Terjangkau, Cocok Dipakai Kuliah dan Kerja
-
Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
-
5 Parfum dengan Aroma Minuman, Mulai dari Teh Melati hingga Mocktail Segar
-
Pakai Bedak Waterproof? Begini Cara Menghapusnya biar Wudhu dan Ibadah Tetap Sah
-
Tanggal Merah 2026 Hari Apa Saja? Ini Daftar dan Link Download Kalender Lengkapnya
-
Azarine x Sanrio Series, Kolaborasi Make-Up Ter-cute Tahun Ini!
-
5 Rekomendasi Sampo Penghitam Rambut, Mudah Ditemukan di Supermarket