Suara.com - Tahun 2018 boleh dibilang jadi tahun kejayaan bagi Gigi Hadid. Ya, sepanjang tahun ini wajah Gigi Hadid tercatat mendominasi cover majalah fashion. Eksistensi Gigi rupanya diikukti pula oleh sang adik, Bella Hadid.
Seperti dilansir dari The Fashion Spot, wajah pertama Gigi Hadid sebagai cover majalah fashion 2018 muncul di majalah Vogue Jerman pada awal Januari. Kemudian muncul lagi sebagai cover Harper's Bazaar Amerika Serikat terbitan Mei, lalu di majalah V edisi Fall Preview.
Jika ditotal, dari 12 bulan sepanjang 2018, wajah Gigi sudah 11 kali menjadi cover majalah selama 2018.
Di penghunjung tahun, Gigi Hadid menutup tahun sebagai cover girl di majalah 'W' edisi akhir tahun. Di sini ia didandani sebagai musisi Debbie Harry. Gaya rambut Gigi Hadid dicat pirang dengan style 80-an. Ia memakai outfit mini dress berwarna hitam yang seksi.
Selain eksis di cover majalah, Gigi Hadid juga didapuk oleh bran-brand fashion ternama dunia untuk mempromosikan brand fashion. Di antaranya, Versace dan Struart Weitzman.
Akan tetapi, meski tahun ini Gigi Hadid tercatat menjadi model tereksis di cover majalah, ia belum bisa mengalahkan Kendall Jenner yang memegang rekor dbayaran tertinggi. Dilansir dari Forbes, model 23 tahun ini berpenghasilan sebesar 22.5 juta dolar atau sekitar Rp 327 miliaran selama 12 bulan sebelum bulan Juni 2018.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Berkaca dari Erupsi Semeru, Ini Tindakan yang Wajib Dilakukan saat Gunung Api Meletus
-
5 Rekomendasi Face Wash Gentle di Indomaret, Harga Murah Meriah
-
Benarkah Gunung Semeru Adalah Paku Pulau Jawa? Inilah Sejarah dan Legendanya
-
Apakah Keajaiban Sejarah Desa Majapahit di Mojokerto Akhirnya Terungkap?
-
Lipstik Waterproof yang Bagus Merek Apa? Berikut 5 Rekomendasinya
-
5 Rekomendasi Bedak di Indomaret yang Anti Dempul, Bikin Kulit Halus Natural
-
30 Ucapan Hari Anak Sedunia 20 November, Tebar Energi Positif
-
5 Kulkas 2 Pintu Hemat Listrik Lengkap dengan Itung-itungan Jumlah Watt
-
5 Rekomendasi Foundation Full Coverage dan Tahan Lama untuk Wisuda
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Kandungan Salicylic Acid, Cegah Jerawat dan Penuaan di Usia 30