Suara.com - Putus cinta memang menorehkan luka mendalam di hati seseorang. Makanya tak jarang orang meluapkan kekesalan pada mantan dengan cara memberi sumpah serapah.
Termasuk artis Hollywood juga pernah ngedumel tentang mantannya lho dan beberapa di antaranya ada yang menjadi quote populer hingga sekarang.
1. Selena Gomes
''Kalau kamu nggak bisa menangani komentar kebencian, maka berhentilah mengungah foto-foto pacarmu. Hahahah.'' Selena Gomez, ketika Justin Bieber marah karena fans menjelek-jelekkan pacarnya saat itu.
2. Justin Timberlake
''Kamu nggak perlu mengatakan apa yang telah kamu lakukan. Aku telah mengetahuinya, aku tahu dari dia. Sekarang nggak ada kesempatan, untukmu dan aku, nggak akan ada lagi.'' Justin Timberlake untuk Britney Spears dalam lirik lagu Cry Me A River.
3. Perrie Edwards
''Aku nggak apa-apa. Aku merasa bersyukur punya tiga sahabat di sini yang setia menemaniku.'' Perrie Edwards ketika dia diputuskan sepihak oleh Zayn Malik melalui pesan singkat.
''Aku pikir jika kamu bahagia dengan hubungan barumu, seharusnya kamu fokus saja ketimbang mencoba menjelek-jelekkan mantanmu untuk melakukan sesuatu,” Calvin Harris, saat Taylor Swift masih pacaran dengan Tom Hiddleston.
5. Joe Jonas
''Dia move on dengan cepat, sangat cepat. Maksudku, ini benar-benar cepat.'' Joe Jonas pada Gigi Hadid ketika mereka putus dan pada bulan yang sama, Gigi sudah gandengan bareng Zayn Malik.
6. Rihanna
Mantanku nggak ada satupun yang menikah. Nggak ada satupun di antara mereka yang menjalin hubungan yang bahagia sekarang. jadi aman buatku untuk mengatakan jika masalahnya bukan pada diriku, hahahaha. Rihanna untuk deretan mantannya.
DewiKu.com/Rima Suliastini
Berita Terkait
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Wajah Berubah Drastis, Selena Gomez Punya Riwayat Penyakit Ini
-
Putus Cinta Bikin Gelap Mata, Pria di Jagakarsa Bakar Rumah Keluarga Mantan Kekasih
-
Profesi Francia Raisa Pendonor Ginjal Selena Gomez, Sahabat yang Sempat Jadi Asing
-
Francia Raisa Jawab Misteri Ketidakhadirannya di Pernikahan Selena Gomez
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Cara Klaim Kacamata Gratis Pakai BPJS Kesehatan, Ini Syarat dan Alurnya
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo
-
Sunscreen Scora Cocok untuk Tipe Kulit Apa? Ini Kandungan dan Harganya
-
7 Sepatu Lokal Cocok Buat Karyawan WFA di Cafe Rp 100 Ribuan
-
5 Lip Crayon yang Praktis dan Nyaman Dipakai di Bibir, Mulai Rp17 Ribuan