Suara.com - Rayakan Imlek, SeaWorld Ancol Sajikan Pertunjukan Barongsai Dalam Air!
Untuk merayakan Tahun Baru Imlek 2570, Ancol Taman Impian kembali menghadirkan pertunjukkan Barongsai dalam air yang menakjubkan.
Bertempat di salah satu unit wisata air, SeaWorld, pertunjukkan ikonik khas Imlek tersebut akan digelar selama beberapa hari sejak Sabtu (2/2/2019) sampai Selasa (5/2/2019) setiap pukul 11:00 WIB dan 14:00 WIB.
"Dalam perayaan Imlek ini, SeaWorld Ancol akan menghadirkan sajian Underwater Barongsai," kata Corporate Communications PT Ancol Taman Impian, Rika Lestari, kepada Suara.com, Kamis, (31/1/2019).
Pertunjukkan sendiri akan bercerita tentang Perguruan Kungfu Yang dan Ying, yang sebelumnya berseteru, mulai bersatu dan sama-sama menjaga 12 shio di muka bumi.
Akan ada dua barongsai masing-masing berwarna hijau dan merah, serta seekor Liong panjang yang muncul di akhir cerita.
Pertunjukkan Barongsai dalam air akan dikemas selama 15 sampai 20 menit dan menjadi salah satu sajian utama dalam menyambut perayaan Imlek di Ancol Taman Impian.
Baca Juga: Curi Buku Mewarnai, Bocah Dipukuli Pegawai Minimarket sampai Gigi Rontok
Tag
Berita Terkait
-
Jelang Imlek, Aksi Dua Anjing Pakai Kostum Barongsai Ini Bikin Gemas
-
Ini Kejutan Imlek Earth Pig Year di Hotel Santika BSD City
-
Sambut Imlek dengan Sajian Kuliner Internasional di Sini
-
Ini Pilihan Busana Tradisional China untuk Rayakan Tahun Baru Imlek
-
Ini Keseruan di Pik Avenue Sambut Tahun Baru Imlek
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
Terkini
-
Bibir Gelap Cocoknya Pakai Lipstik Apa? Ini 6 Pilihan Terbaik, Harga Mulai Rp25 Ribuan
-
5 Pilihan Sepatu Badminton Lokal Murah Terbaik, Cocok untuk Pemula sampai Pro
-
Indonesia Tourism Outlook 2026: Mengintip Strategi Baru Pariwisata Berkelanjutan!
-
4 Zodiak Paling Bahagia Bulan November Ini: Cancer, Semesta Sedang Berpihak Padamu!
-
5 Shio Paling Beruntung Bulan November, Karier Melejit Finansial Membaik
-
Sepatu Batik untuk Sepak Bola? Ortuseight dan Beckham Putra Satukan Budaya dan Lapangan Hijau!
-
Terpopuler: Onad dan Istri Ditangkap, Tuntutan Pembunuh Aktor Sandy Permana Jadi Sorotan
-
5 Shio Paling Hoki di Keuangan selama November 2025, Kamu Termasuk?
-
Warna Bisa Ubah Mood Rumah, Ini Tren Baru yang Lagi Jadi Sorotan
-
5 Merek Kosmetik Ramah Muslimah selain Wardah: Halal dan Aman untuk Kulit Sensitif