Suara.com - Meghan Markle dan Kate Middleton Dianggap Tidak Bisa Berteman Dekat.
Menurut seorang pengamat keluarga kerajaan, Katie Nicholl, baik Meghan Markle maupun Kate Middleton "terlalu berbeda" untuk bisa menjadi teman baik.
Menurut Katie Nicholl, keduanya memiliki latar belakang yang sama sekali berbeda dan hanya sedikit memiliki kesamaan.
Maka tak heran muncul desas-desus kalau Meghan dan Kate kerap sedikit bersitegang meski tak separah seperti yang diberitakan.
"Saya telah mendengar bahwa Pangeran Harry sangat ingin mereka berdua menjadi sahabat, tapi tidak pernah ada persahabatan semacam itu. Mereka lalu dengan cepat menyadari bahwa istri-istri mereka adalah dua perempuan dewasa yang cantik, perempuan yang sangat berbeda dan satu-satunya kesamaan yang dimiliki adalah mereka menikahi pangeran," kata Nicholl kepada The Sun.
Nicholl juga mengatakan bahwa Meghan dan Kate telah dipaksa untuk mau tampil bersama di depan publik agar tidak memicu spekulasi adanya keretakan.
Tapi yang menarik, ketegangan ternyata tak hanya terjadi pada Meghan dan Kate, kedua suami mereka, Pangeran William dan sang adik, Pangeran Harry juga nyatanya tak seakur yang dipikirkan banyak orang.
"Saya pikir benar ada ketegangan tidak hanya di antara para menantu tetapi juga di antara para pangeran."
Dan kabarnya, Pangeran William bisa saja melewatkan kelahiran anak pertama pasangan Pangeran Harry dan Meghan karena tugas kerajaan yang mengharuskannya pergi ke Selandia Baru pada bulan depan.
Baca Juga: Ada Makna Tersembunyi di Balik Blouse Pussy Bow Kate Middleton
Istana mengkonfirmasi kunjungan tersebut dalam tweet yang berbunyi: "Duke of Cambridge akan mengunjungi Selandia Baru atas nama Ratu untuk menghormati para korban serangan teroris masjid Christchurch. Kunjungan pada akhir April akan dilakukan atas permintaan Perdana Menteri Selandia Baru."
Bagaimana menurut kamu soal perbedaan yang dimilik Meghan Markle dan Kate Middleton, itu yang buat mereka tidak bisa berteman dekat?
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!