Suara.com - Ratu Elizabeth II Cari Admin Medsos Kerajaan, Tertarik Melamar?
Saatnya merapikan Curriculum Vitae (CV) Anda jika ingin mendapat memiliki gaji ratusan juta dan bekerja dengan orang-orang penting di Kerajaan Inggris. Ya, Ratu Elizabeth mencari admin media digital dan sosial.
Ada pun tugas-tugas Admin Digital Communication ialah mengawasi platform digital media sosial, membuat konten untuk situs kerajaaan serta menganalisa penulisan fitur.
Seperti dilansir Cbsnews, Rabu (22/5/2019), Ratu Elizabeth telah menetapkan syarat-syarat bagi pelamar yang tertarik bekerja sebagai admin medsos.
"Jika Anda senang meliput kegiatan kenegaraan atau pertunangan kerajaan, memastikan secara konsisten platform digital kami aman, dan dapat menjangkau audience, inovatif, kreatif, dan bertanggung jawab, Bergabunglah dengan kami," demikian bunyi tawaran pekerjaan di kerajaan Inggris dalam situs pencarian kerja.
Untuk gaji, kerajaan menawarkan angka Rp 550 juta per-tahun. Meski tampaknya besar, namun di Inggris gaji dengan nominal tersebut sangatlah standar, mengingat biaya hidup di sana tinggi.
Nantinya pekerja akan bertanggung jawab mengatur semua konten media sosial, memantau berita yang muncul di publik, bahkan hingga memuat OOTD Ratu.
Selain gaji pekerja akan mendapatkan bonus per-tahun. Bagaimana tertarik melamar?
Baca Juga: Malu, Curhat di Medsos Usai Kena Tilang malah Dikomentari Polisi
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
Terkini
-
Ramalan Zodiak 6 November 2025: Keuangan, Keberuntungan, dan Energi Emosional
-
Lipstik Tahan Lama Merek Apa? Ini 7 Rekomendasi buat Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Shio Beruntung di Initiate Day 6 November 2025, Termasuk Shio Kamu?
-
Daftar Skincare Berbahaya Temuan Terbaru BPOM, Mengandung Merkuri hingga Hidrokuinon
-
5 Strategi Berlibur ke Bali dari Jakarta dengan Lebih Hemat
-
Ramalan Zodiak Sagitarius di Bulan November 2025: Hoki Tapi Perlu Hati-hati
-
5 Rekomendasi Jam Tangan Lokal untuk Wanita, Desain Elegan dan Timeless
-
12 Keajaiban Wisata Sulawesi Bikin Takjub: Dasar Laut hingga Puncak Gunung
-
7 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Kombinasi: Ringan, Melembapkan, dan Tidak Berminyak
-
Dakwah Lewat Layar Lebar, Ini 7 Film Islami yang Masuk Nominasi Nasional 2025