Suara.com - Bukan hanya Syahrini dan Reino Barack saja yang kagum akan keindahan Pulau Bora Bora.
Ternyata penyanyi kenamaan Demi Lovato juga pernah berkunjung ke Bora Bora dan terpesona akan keindahan pulau di Samudera Pasifik tersebut.
Bahkan beberapa waktu lalu, pelantun lagu Sorry Not Sorry tersebut menyebutkan bahwa Bora Bora adalah heaven on earth alias surga dunia.
Mengenakan pakaian renang bermotif leopard, Demi Lovato berfoto dengan latar panorama laut Bora Bora yang menakjubkan.
"Bora Bora benar-bernar surga dunia, aku mungkin akan mengunggah banyak gambar dalam beberapa hari ke depan," tulis Demi Lovato dalam keterangan foto.
Dalam foto lainnya, Demi Lovato kembali memuji keindahan Bora Bora.
"I adora Bora Bora," imbuh Demi Lovato.
Kalimat adora yang dituliskan oleh Demi Lovato diketahui merupakan ungkapan bahagia dirinya ketika berada di Bora Bora.
Demi Lovato mengunjungi Bora Bora bersama kedua sahabatnya yakni Matthew Scott dan Sirah.
Baca Juga: Diajak Renang Bareng Hiu, Syahrini Pura-pura Girang di Depan Reino Barack
Sebagai informasi, Bora Bora merupakan destinasi bulan madu yang menjadi primadona di kalangan wisatawan.
Dikelilingi terumbu karang serta laguna indah, Bora Bora adalah pulau yang terletak di Polinesia Perancis.
Memiliki nama lain Jewel of South Seas, banyak aktivitas liburan menarik yang bisa Anda nikmati di Bora Bora.
Beberapa yang kerap dicoba oleh wisatawan yakni kitesurfing, berlayar keliling pulau menggunakan pesawat amfibi serta snorkeling.
Jangan lupa untuk mencoba aktivitas memberi makan ikan pari dan hiu ya jika Anda berkesempatan menikmati liburan ke Bora Bora!
Berita Terkait
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Anak Sering Dicurigai Belum Bisa Jalan, Syahrini Pamer Video Lagi Berlarian
-
7 Penyanyi Putuskan Rehat karena Pita Suara Bermasalah, Terbaru Anji
-
Reino Barack Punya Usaha Apa Saja? Manjakan Istri Tinggal di Apartemen Ratusan Miliar
-
6 Artis Ini Kasih Parfum sebagai Souvenir Pernikahan, Punya Siapa Paling Mahal?
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
5 Rekomendasi Minyak Zaitun untuk Anti Aging Wajah, Bikin Kencang dan Hilangkan Kerutan
-
5 Rekomendasi Rosemary Oil untuk Atasi Kebotakan Dini, Cegah Rontok dan Lebatkan Rambut
-
5 Rekomendasi Sepatu untuk Orang Tua Penderita Plantar Fasciitis, Aman dari Nyeri Tumit
-
Baju Teal Blue Cocoknya Pakai Kerudung Warna Apa Saja? Ini 5 Rekomendasinya
-
Jadi Tren Baju Lebaran 2026, Teal Blue dan Ash Blue Cocok untuk Warna Kulit Apa?
-
7 Sabun Cuci Muka untuk Bantu Atasi Flek Hitam di Usia 40-an, Mulai Rp27 Ribuan
-
10 Pilihan Moisturizer Cream yang Efektif Memperkuat Skin Barrier
-
5 Hair Tonic Pria Terbaik untuk Atasi Garis Rambut Mundur, Ampuh Kembalikan Kepercayaan Diri
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula
-
Cara Memilih Bedak untuk Usia 50-an, Ini 5 Produk Aman yang Layak Dicoba