Suara.com - 3 Resep Olahan Ikan Asin, Mantap untuk Makan Siang Seru
Meski sering dianggap sebagai makanan masyarakat kelas menengah ke bawah, tapi harus diakui kenikmatan ikan asin memang tiada duanya. Ikan asin kerap menjadi lauk favorit dan menu makanan yang paling dirindukan saat sedang tidak berada di Indonesia.
Namun, belakangan ini ikan asin malah menjadi olok-olok oleh Galih Ginanjar terhadap mantan istrinya Fairus Arafiq. Well, terlepas dari persoalan para artis, lebih baik membayangkan makan siang pakai ikan asin. Inilah tiga resep olahan ikan asin untuk menu makan siang yang dirangkum dari berbagai sumber.
Ikan asin jambal balado
Bahan-bahan :
3 ekor ikan asin jambal roti, rendam dalam air panas untuk mengurangi rasa asinnya
20 buah cabai rawit
2 siung bawang merah
2 buah tomat
Baca Juga: Cegah Miss V Bau Ikan Asin Tidak Perlu Perawatan Mahal Lho!
2 lembar daun jeruk
1 ruas lengkuas
Gula dan garam secukupnya atau sesuai selera
Cara membuatnya:
Cuci bersih ikan asin, potong sesuai selera. Lalu goreng hingga matang. Sisihkan.’
Haluskan semua bahan kecuali daun jeruk dan lengkuas. Lalu tumis hingga harum. Baru masukkan daun jeruk dan lengkuas.
Masukkan ikan yan sudah digoreng, tambahkan gula dan garam. Masak hingga matang dan sajikan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Apa Itu Zero Growth? Konon Katanya Bakal Diterapkan untuk Pembukaan CPNS 2026
-
Bukan Cuma Gaya, Grooming Jadi Kunci Percaya Diri Pria Modern: Begini Caranya
-
Bayaran Syuting Amanda Manopo, Akui Siap Support Finansial kalau Kenny Austin Sepi Job
-
Kapan Libur Sekolah Semester Ganjil 2025/2026? Cek Jadwalnya di Sini dan Rencanakan Liburanmu
-
7 Rekomendasi Parfum untuk Hijabers, Tahan Lama Dipakai Aktivitas Outdoor
-
Menang Penghargaan, Hotel Bintang 5 di Bali Jadi Destinasi Kuliner Unggulan
-
7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Potret Rumah Krisdayanti, Luas dengan Fasad Klasik Bak Istana Eropa
-
5 Sunscreen Stick dengan SPF 50 Terbaik, Hempas Flek Hitam di Wajah
-
7 Parfum Pria yang Disukai Wanita, Wanginya Dijamin Bikin Cewek Penasaran!