Suara.com - Merek skincare Glossier telah mengubah rutinitas kecantikan banyak orang dengan produknya yang inovatif. Setelah baru saja merilis dua warna lip gloss baru, Glossier hadir untuk meramaikan lemari pakaianmu.
Yup, mereka baru saja merilis koleksi edisi terbatas pada 17 Juli yang disebut Glossiwear, koleksi berupa pakaian. Berdasarkan pada Instagram resminya, merek itu memamerkan wanita memakai hoodie pink dengan logo Glossier dalam huruf putih.
Koleksi ini akhirnya dibuat karena banyak pengikut Instagram menyerukan merek untuk mengubah pakaian merah muda yang sering terlihat pada karyawan Glossier menjadi barang yang dapat dibeli siapa saja.
"Berdoa mereka mulai menjual jumpsuits pink yang dipakai staf," komentar satu orang.
Kini keinginan para penggemar menjadi nyata. Di situs resminya, Glossier sudah memperlihatkan produk pertama yang berupa sweatshirt abu-abu dengan desain logo di bagian depan.
"Kami awalnya membuat ini untuk tim Glossier karena kantor kami bisa sangat dingin," kata deskripsi situs Glossier. "Lalu semua orang mulai meminta mereka, jadi kami menghasilkan lebih banyak. Crewneck klasik, lengan raglan, dengan bulu yang sangat lembut dan mewah di dalamnya. Rasanya seperti sesuatu yang Anda inginkan selama ini. Sekarang kita semua bisa cocok!"
Sweatshirt tersebut dijual di harga USD 40 atau Rp 559 ribu dan tersedia dari ukuran XS ke XXL. Mari kita nantikan busana apa lagi yang akan diluncurkan Glossier.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Arti Istilah Mabuk Agama, Lebih Berbahaya dari Korupsi?
-
5 Rekomendasi Lip Gloss Rp40 Ribuan untuk Bibir Hitam agar Terlihat Plumpy dan Juicy
-
Profil Gamal Albinsaid, Disebut Sosoknya Mendekati Zohran Mamdani Wali Kota Muslim Pertama di NY
-
Bikin Deddy Corbuzier dan Sabrina Debat, Begini Hukum Nafkah untuk Istri yang Bekerja
-
5 Rekomendasi Mascara Waterproof Mulai Rp 30 Ribuan: Anti Luntur dari Hujan, Keringat, dan Air Mata
-
Apa Zodiak yang Paling Red Flag? Ini 6 Tips Jitu untuk Menghadapi Mereka
-
5 Potret Terbaru Diana Pungky, Wajah Awet Muda di Usia Setengah Abad Lebih
-
Kisah Tragis Junko Furuta, Remaja Jepang yang Menjadi Korban Kekerasan dan Pembunuhan
-
7 Parfum Pria Murah Wangi Segar dan Tahan Lama, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Shio Paling Hoki Finansial 6 November 2025: Kelinci, Kambing hingga Ular Panen Rezeki