Suara.com - Singapura merupakan salah satu destinasi wisata yang cocok bagi berbagai kalangan usia. Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa, dari liburan keluarga hingga solo traveling, ada banyak hal yang bisa dilakukan di Negeri Singa ini.
Belum lagi, Singapura juga dilengkapi dengan teknologi dan moda transportasi yang sudah maju. Berdasar pengalaman tim Suara.com, kedua hal ini benar-benar mempermudah turis dalam berwisata di sana.
Meski begitu, bukan berarti turis yang hendak datang ke Singapura lantas dapat berkunjung tanpa persiapan, ya.
Agar tidak terlalu lama bingung atau membuang-buang waktu, tak ada salahnya jika kita mempersiapkan diri sebelum berkunjung ke Singapura.
Nah, kira-kira apa saja yang perlu disiapkan agar liburan ke Singapura dapat berjalan lancar dan menyenangkan?
1. Menyiapkan peta MRT sekaligus memahami cara kerjanya
MRT merupakan moda transportasi yang masih tergolong baru di Indonesia. Namun, di Singapura, MRT adalah salah satu cara paling efektif untuk bepergian.
Dengan menggunakan MRT, wisatawan sekalipun dapat pergi dari satu tempat ke tempat lainnya di Singapura tanpa membuang banyak waktu.
Karena itu, tidak ada salahnya jika kita sudah mencetak peta MRT Singapura dari rumah dan membawanya. Peta ini sendiri bisa ditemukan di laman mytransport.sg.
Baca Juga: Menjejakkan Kaki ke Little India, Yuk Coba 4 Aktivitas Seru Ini
Sebisa mungkin, pahami juga cara kerja MRT dan rute mana saja yang perlu kamu ambil untuk mencapai tempat wisata.
Untuk mempermudah, wisatawan juga dapat membeli kartu SG Tourist Pass seharga 25 SGD (Rp 256.000) yang dapat digunakan selama 3 hari lamanya untuk naik MRT, bus, dan transportasi umum tanpa batas.
2. Cek daftar event atau festival yang tengah berlangsung di Singapura
Salah satu kejutan menyenangkan yang ditemui Suara.com dalam kunjungan ke Singapura adalah parade menyambut Hari Kemerdekaan Singapura yang jatuh pada 9 Agustus 2019.
Selain itu, kami juga mendapat kesempatan untuk melihat pertunjukan cahaya dan air mancur yang bertajuk Spectra secara gratis di Marina Bay Sands.
Acara di Marina Bay Sands ini sendiri rupanya diadakan setiap hari sehingga bisa dinikmati turis setiap malam tiba, lho.
Berita Terkait
-
Warga Jakarta Bisa Naik Layanan Transportasi Umum Gratis, Ini 15 Golongan yang Berhak
-
Theodore Kwan, Bocah 7 Tahun Asal Singapura Ber-IQ 154 Ikut Kuliah di Kampus Terbaik di Dunia
-
Siapa Theodore Kwan? Ini Fakta Menarik Bocah 7 Tahun Ikut Kuliah Kimia di Kampus Top NTU
-
Siapa Saja yang Bisa Mendapatkan Pin Prioritas MRT Jakarta? Cek di Sini
-
Timnas Indonesia di SEA Games 2025 Bikin Lawan Ketakutan! Pelatih Singapura: Berat
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
Terkini
-
Indonesia Darurat Bullying 2025: Satu Sekolah di Bandung Temukan Solusi Brilian!
-
Hana Malasan Umur Berapa? Resmi Dilamar Sean Gelael yang Lebih Muda
-
5 Rekomendasi Tinted Lip Balm untuk Bibir Gelap, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
Akses ke IKN Makin Mudah, Ada Layanan Shuttle Langsung dari Bandara Sepinggan!
-
7 Serum Viva untuk Memudarkan Flek Hitam, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Cara Hitung Hari Baik Pernikahan Menurut Primbon Jawa
-
5 Skincare dengan Kandungan Alpha Arbutin, Bikin Flek Hitam Cepat Pudar
-
Filosofi Pengantin di Secangkir Kopi: Kisah Unik di Balik Anak Daro dari Roemah Koffie
-
Kalender Jawa Weton 2 November 2025: Watak Minggu Pon, Rezeki, dan Jodoh Menurut Primbon
-
7 Rekomendasi Deodoran Alami Bebas Aluminium dan Paraben untuk Kulit Sensitif