Suara.com - Kepenatan dalam bekerja menjadi suatu keniscayaan. Bagi beberapa zodiak, ada baiknya mulai mencoba formula baru. Siapa tahu, karir akan semakin melesat dan suasana hati bakal lebih baik.
Daripada berdiam diri, lebih baik manfaatkan kesempatan yang terlihat. Ingat, kesempatan tidak datang dua kali!
Mari simak bagaimana ramalan zodiak karier Anda pada Jumat (09/08/2019) ini, seperti yang dirangkum dari Horoscope.com.
1. Aries
Suasana hati yang agresif cenderung mengalihkan perhatian dari pekerjaan. Mungkin kemarahan yang tersisa dari pertengkaran baru-baru ini telah membuatmu merasa tidak seimbang. Tinggalkan masa lalu dan berkonsentrasi pada pekerjaan yang ada.
2. Taurus
Dengarkan imajinasimu. Menghabiskan waktu mencoret-coret di atas kertas mungkin akan menginspirasi ide baru yang brilian. Manfaatkan kreativitasmu untuk mencapai kesuksesan yang diinginkan.
3. Gemini
Jika melihat ada kesempatan untuk masuk ke desain grafis atau seni yang berhubungan dengan komputer, sekarang lah saatnya mengejar jenis pekerjaan itu. Kamu akan berkembang di sana.
Baca Juga: Aslinya Perhatian, Tapi 5 Zodiak Ini Tidak Suka Menunjukkan Sikap Romantis
4. Cancer
Bekerjalah secara konstruktif dengan nilai-nilai tradisional dan struktur yang sudah ada. Jangan mencoba melawannya, atau kamu akan berada dalam kesulitan besar.
5. Leo
Kekuatan fisik zodiak Leo sedang berada di puncaknya, memberikan daya tahan yang hebat di tempat kerja. Pastikan energi ini tidak terbuang percuma.
6. Virgo
Tindakan terbaik adalah tetap pada jalur. Mungkin akan ada jalan pintas yang menggoda menawarkan imbalan besar dengan cepat. Namun, jenis transaksi ini datang dengan risiko besar yang sebaiknya dihindari.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun