Suara.com - Setiap orang memang mempunyai cara sendiri dalam menggunakan uang yang mereka miliki. Namun ternyata hal tersebut bisa dilihat dari kepribadian masing-masing orang.
Seperti yang kita tahu bahwa setidaknya ada dua kepribadian yang umum, yaitu ekstrovert dan introvert. Nah, setiap kepribadian punya cara yang jauh berbeda dalam menggunakan uang.
Dilansir dari laman Buzzfeed, sebuah penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Psychological Science menemukan bahwa tipe kepribadian tertentu dapat mengungkap seperti apa cara mereka menghabiskan uang.
Ternyata, orang dengan tipe kepribadian ekstrovert cenderung menghabiskan uangnya untuk barang-barang yang bisa memberinya status sosial.
Seperti misalnya handphone baru, baju branded, jalan-jalan ke luar negeri, dan lain sebagainya dibandingkan orang berkepribadian introvert.
Dikatakan penulis penelitian, Blaine Landis dari University College London, bahwa orang ekstrovert menggunakan pendapatannya yang kecil untuk membeli barang-barang atau pengalaman.
Dimaksud adalah semua hal itu yang bisa mencerminkan status sosial yang lebih tinggi. Hal ini bisa mendukung gaya hidup mereka yang cenderung bertemu banyak orang.
Orang introvert cenderung menyimpan uangnya dan menggunakan saat dibutuhkan saja. Dengan kata lain, beda kepribadian berbeda pula pola pengeluaran setiap individu atau cara orang menggunakan uang.
Pola ini mungkin tampak tak baik, namun semua itu memiliki kelebihan dan konsekuensinya sendiri.
Baca Juga: Celaka! Kacamata Ketinggalan, Pria Ini Keluarkan Uang 1 Miliar Untuk Bir
Terlepas baik atau tidaknya pengaruh kepribadian terhadap keuangan, semua itu adalah pilihan masing-masing orang. Bagaimana pendapat kamu pribadi?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Valentine Eksklusif di Makau: Dari Candlelight Dinner hingga Spa Privat
-
Tren Baju Lebaran 2026 Ramai Diburu Gen Z Bandung: Renda Berlapis hingga Soft Pastel
-
KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
-
5 Shio yang Bakal Ketiban Rezeki Nomplok pada 1 Februari 2026
-
Investasi Jangka Panjang: Mengapa Konsep Forever Homes Mendominasi Tren Hunian 2026?
-
Dari Lapangan ke Lifestyle: Sepatu Tenis Makin Jadi Statement Gaya Hidup Aktif
-
Furnitur Lokal Naik Kelas, Siap Jadi Bagian dari Tren Desain Global
-
4 Sabun Cuci Muka Viva untuk Lawan Penuaan Dini, Mulai Rp15 Ribuan Saja
-
Daftar Tanggal Merah, Hari Libur Nasional, dan Cuti Bersama di Februari 2026
-
5 Moisturizer Bakuchiol Lokal, Cocok untuk Cegah Kerutan Wanita Usia 41 Tahun ke Atas