Suara.com - Membuat kue memang bukan perkara mudah. Meski sudah memiliki resep lengkap dengan detil setiap langkah, hal ini belum tentu akan menjamin keberhasilan sajian kue yang dibuat.
Belum lama ini akun twitter @LibyaLiberty membagikan cuitan soal pengalaman gagalnya membuat banana bread alias roti pisang.
"Aku baru saha membuat, mungkin salah stau roti pisang paling gagal di dunia. Bahkan jika ada kambing liar dibelakang rumah, aku tak akan memberikan roti ini kepadanya. Aku tak akan menjelaskan apapun soal hal ini, terima kasih telah menghormati privasiku," cuit @LibyaLiberty seperti dikutip Suara.com, Kamis (16/4/2020).
Sambil menyematkan tagar #MyShame, dicuitan berikutnya ia mengunggah penampakan roti pisang gagalnya yang punaya tekstur aneh di bagian dalam.
Siapa sangka, selepas cuitan ini dibagikan, warga twitter lain malah berbondong-bondong membagikan pengalaman serupa soal kegagalan membuat kue. Mulai dari gosong karena terbakar, hingga tampilannya seram bak monster.
Berikut rangkuman kegagalan membuat kue ala netizen yang siap membuat kalian geleng-geleng.
1. Kalau kata netizen, "jangan dipanggang pakai api cemburu"
2. Roti pisangnya jadi segede gaban
3. Jadi mirip roti maryam
Baca Juga: Kisah Ika Dewi Maharani, Sopir Cantik Pembawa Ambulans Pasien Virus Corona
4. Ekspresinya....
5. Duh, sampai kering kerontang gini
6. Bentuknya sangar nan serem tapi warnanya imut, ya!
Unggahan @LibyaLiberty soal roti pisangnya yang gagal ini pun viral dan hingga Kamis (16/4), cuitannya ini telah mendapatkan 1,4 ribu retweet dan 24,7 rinbu likes dari warganet.
Bagaimana, ada yang pernah punya pengalaman gagal bikin kue seperti para netizen di atas?
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
-
OMG Creator Fest 2025, Ruang Kreatif Baru untuk Mendorong Perempuan Muda Berkarya dan Berkarier
-
Wangi Nusantara, Ini 7 Merek Parfum Indonesia yang sedang Naik Daun!
-
10 Rekomendasi Bedak untuk Ibu Rumah Tangga yang Mencerahkan dan Anti Menor
-
10 Ide Buket Hari Guru yang Murah tapi Tetap Cantik dan Berkesan
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream untuk Mencerahkan Kulit Instan, Mulai Rp20 Ribuan