Suara.com - Penting untuk menyertakan sajian sayuran untuk menemani makan siang. Baik untuk menambah energi, sayuran juga mengandung vitamin yang baik untuk imunitas tubuh. Hari ini Suara.com rekomendasi Tumis Santan Sayur Pakis yang bisa moms coba untuk santapan gurih.
Selain gurih, ditambah teri atau udang basah, udah bisa jadi menu makan siang tanpa menu utama lagi. Langsung bikin di rumah aja, berikut Suara.com rangkum bahan dan cara membuatnya dilansir dari Cookpad Putri Indriasti.
Bahan-bahan:
2 ikat sayur pakis
(Bumbu yg dihaluskan)
3 buah cabe merah keriting
2 siung bawang merah
1 siung bawang putih
2 butir kemiri
1 sendok teh garam
1 sendok teh gula pasir
Secukupnya penyedap rasa (boleh diskip)
100 ml santan (1bks kecil santan kara + air)
2 buah cabe rawit merah iris (untuk yg suka pedas, kalau gak mau boleh skip aja)
Sedikit minyak sayur untuk menumis
Langkah membuat:
1. Cuci bersih dan siangi sayur pakisnya.
2. Nyalakan kompor, panaskan minyak lalu masukkan bumbu yg sdh dihaluskan, masak sampai wangi.
3. Tambahkan santan, aduk perlahan agar santan tdk pecah, setelah mendidih masukkan sayur pakis, ikan teri atau udang. Aduk rata.
4. Tambahkan garam, gula dan penyedap rasa,aduk sebentar sampai tercampur rata, lalu tes rasa.
Baca Juga: Segar dan Nikmat, Yuk Cobain Resep Memasak Pecak Lele khas Betawi
5. Bila sudah pas, tambahkan irisan cabe rawit merah (bagi yang suka pedas). Aduk sebentar, matikan kompor.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia
-
5 Calming Spray untuk Atasi Jerawat Meradang saat Aktivitas di Luar
-
5 Rekomendasi Walking Shoes Lokal Murah 2026: Mulai Rp100 Ribuan, Cocok Buat Gaji UMR
-
5 Pasta Gigi Murah untuk Memutihkan Gigi, Cocok untuk yang Suka Ngopi dan Merokok