3. Elmo
Boneka Elmo, merupakan salah satu mainan yang cukup populer sejak pertama kali dijual. Mainan yang bisa berbicara sendiri ini pertama dijual pada 1996. Biasanya apa yang Elmo katakan, sesuai dengan hasil rekaman yang dibuat.
Namun, pada 2008, seorang keluarga Bownman, memberikan boneka ini pada putranya, James. Boneka ini diatur untuk menyebutkan beberapa frasa kepada James. Saat baterai habis dan diganti dengan yang baru, kata yang keluar dari Elmo adalah “Bunuh James”. Hal itu membuat boneka ini menjadi menyeramkan.
4. Mandy si Boneka Hantu
Mandy merupakan boneka bayu yang terbuat dari porselen. Dikatakan, boneka ini diproduksi di Eropa pada 1910. Tidak begitu jelas mengenai kisah boneka yang satu ini, tetapi dilaporkan, pemilik boneka ini sering mendengar Mandy menangis pada malam hari.
Akhirnya boneka ini diberikan ke sebuah museum. Uniknya, di museum Mandy diletakkan di kotak yang terpisah. Dikatakan, beberapa staf melaporkan kamera pemantau (CCTV) tidak bisa mengambil gambar di area boneka tersebut.
5. Letta
Letta the Doll, juga dikenal sebagai Letta Me Out. Letta merupakan salah satu boneka berhantu yang tampak paling menakutkan. Boneka ini seukuran dengan anak kecil, terbuat dari kayu dengan rambut manusia asli. Dikatakan boneka ini sudah berumur sekitar. 200 tahun.
Pemilik boneka, Kerry Walton, mengklaim telah menemukan Letta pada tahun 1970-an saat menjelajahi rumah sepi di Wagga Wagga, Australia. Walton membawa kembali Letta ke rumahnya di Queensland. Tak lama kemudian, kejadian aneh mulai terjadi. Barang-barang rumah tangga bergeser posisi, serta lecet muncul di lantai. Anak-anak Walton juga mengeluhkan mimpi buruk.
Baca Juga: Komunitas Djogja Dolanan Doll: Bertemu dan Berkumpul berkat Boneka
Suatu malam, anak-anak Walton terbangun sambil berteriak bahwa Letta sedang berbicara dan bergerak sendiri. Anjing mereka juga menjadi agresif setiap kali berada di dekat boneka itu. Sementara para tamu mengaku melihat boneka itu bergerak. Walton percaya boneka itu adalah bejana, dihantui oleh roh seorang bocah lelaki yang tenggelam bertahun-tahun yang lalu.
6. Charley si boneka hantu
Charley pertama kali ditemukan sebuah keluarga di loteng sebuah rumah tua bergaya Victoria di bagian utara New York pada 1968. Charley dikunci di dalam koper dengan surat kabar yang berasal dari tahun 1930-an dan secarik kertas menguning yang bertuliskan Doa Bapa Kami.
Keluarga tersebut lalu memajang Charley dengan boneka lainnya. Setelah kejadian itu, muncul hal-hal aneh yang terjadi. Posisi Charley sering berubah dengan boneka lainnya. Selain itu, putri bungsu keluarga tersebut mengatakan jika Charely berbicara dengannya saat malam hari.
Awalnya orang tuanya tidak percaya. Namun, ketika muncul goresan misterius pada tubuh putrinya, keluarga tersebut mengunci kembali Charley ke dalam koper yang berada di loteng. Saat ini Charley berada di toko barang aneh di Beverly, Massachusetts. (Penulis: Fajar Ramadhan)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan
-
Dari Fun Run hingga Photo Spot, Minions Run Hadirkan Pengalaman Lari Seru di Jakarta
-
4 Krim Pagi untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Berapa Harga Buku Broken Strings Versi Cetak? Segera Rilis usai Ebook-nya Viral
-
5 Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp18 Ribuan, Cocok untuk Cegah Kebotakan di Usia 40-an
-
Ingin Tampak Lebih Muda di Usia 40-an? Ini 5 Sunscreen untuk Perawatan Anti Aging Harian
-
5 Sepatu Lari Hoka untuk Kaki Lebar, Nyaman dan Empuk dengan Bantalan Ekstra