Suara.com - Pasca jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ182 di wilayah Kepulauan Seribu, Sabtu (9/01/2021), berbagai pihak mencoba memberikan bantuan di titik lokasi pencarian. Tak terkecuali halnya dengan Captain Vincent Raditya, penerbang yang memiliki akun YouTube dengan jutaan subscriber. Dalam akun media sosialnya, ia memperlihatkan perjalanan menuju titik pencarian pesawat.
Berita lain yang juga perlu Anda baca adalah kisah ratu kecantikan asal Guinea yang mengungkapkan bahwa karirnya hancur gara-gara wajahnya kini rusak parah. Ia juga menyebutkan penyebab kerusakan wajah cantiknya tersebut? Apa itu?
Simak berita selengkapnya di bawah ini ya!
1. Tiba di Titik Jatuhnya Pesawat, Captain Vincent: Nggak Bisa Ngomong Apa-apa
Pasca jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ182 di wilayah Kepulauan Seribu, Sabtu (9/01/2021) berbagai pihak mencoba memberikan bantuan di titik lokasi pencarian. Tak terkecuali halnya dengan Captain Vincent Raditya.
Melalui Instagramnya, penerbang yang memiliki akun YouTube dengan jutaan subscriber tersebut memperlihatkan perjalanan menuju titik pencarian pesawat.
2. Wajah Ratu Kecantikan Rusak Parah karena Skincare, Karirnya Kini Terancam
Mencari skincare yang cocok dengan wajah memang gampang-gampang susah. Selain itu, skincare yang tidak cocok dengan wajah dapat mengakibatkan kerusakan pada kulit.
Baca Juga: Wajah Ratu Kecantikan Rusak Parah karena Skincare, Karirnya Kini Terancam
Belum lama ini, ratu kecantikan asal Guinea mengungkapkan bahwa karirnya hancur akibat sebuah produk skincare. Wajahnya kini penuh jerawat dan bekas luka.
3. Sudjiwo Tedjo: Jangan Ucapkan 'Turut Berduka Cita' Saat Ada yang Meninggal
Musibah kecelakaan pesawat Sriwijaya Air SJ182 jurusan Jakarta-Pontianak memantik simpati dari masyarakat. Ucapan duka cita membanjir di media sosial, mulai dari Presiden Joko Widodo, para menteri, anggota DPR, hingga influencer dan warganet di dunia maya. Namun cara berbeda dilakukan budayawan Sujiwo Tedjo. Ia justru heran dengan banyaknya ucapan duka cita yang tidak satu makna dengan doa umat muslim.
"Banyak ucapan 'turut berduka cita' hari ini. Tapi aku cari-cari hubungannya dengan “Innalillahi wa innailaihi raaji'un” kok nggak ada ya? Bukankah ini esensinya cuma pengakuan bahwa kita “dari Tuhan kembali ke Tuhan”? Apakah kematian itu duka cita? Jangan-jangan kehidupan ini yang duka cita?" tulis Sujiwo Tedjo dikutip dari Twitter pribadinya, Minggu (10/1/2021).
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Beda Silsilah Keluarga Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi, Siapa Pantas Jadi Raja Solo?
-
Tema dan Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Versi Kemenag: Format PNG, JPG dan PDF
-
5 Rekomendasi Cat Rambut untuk Hempaskan Uban Usia 50 Tahun ke Atas
-
4 Adu Potret Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi: Rebutan Jadi Raja Solo PB XIV
-
5 Rekomendasi Sampo Terbaik untuk Kulit Kepala Dermatitis Seboroik
-
Diam-diam Berjuang Keras, 5 Shio Diprediksi Hoki Besar di Akhir 2025
-
Siapa Saja Mantan Boiyen? Intip Perjalanan Cintanya Sebelum Jadi Istri Rully Anggi Akbar
-
10 Cushion Tahan Lama dan Tidak Oksidasi untuk Kondangan, Flawless!
-
Studi Baru Ungkap Pola Makan yang Bisa Menurunkan Berat Badan
-
Boiyen Lulusan Apa? Resmi Dinikahi Dosen Sekaligus Pengusaha Muda