Suara.com - Apa rencanamu di Hari Valentine tanggal 14 Februari besok? Kalau rencanamu adalah sekadar ngobrol dan menghabiskan quality time di rumah bersama orang tercinta, berarti kamu wajib tahu promo Valentine dari deretan kedai minuman segar ini.
Nah, pastikan hari Valentinemu ditemani minuman segar yang akan membuat harimu lebih manis bersama orang tersayang. Berikut daftar promo Valentine yang sudah Suara.com rangkum untukmu.
1. Teguk
Buat kamu yang sedang ingin memberikan kejutan spesial pada orang terkasih, coba promo Pacaran (Paket Cari Gebetan) dari Teguk saja! Dengan paket khusus Hari Valentine ini, kamu bisa dapetin dua minuman spesial dengan harga cuma Rp 22 ribu.
Ada dua paket yang terdiri, paket Gebetan 1 Choco Crunchy dan Mylo Dark Choco, serta paket Gebetan 2 Cheesecake Chocomousse dan Mylo Dark Choco. Paket hanya berlaku dari tanggal 14-28 Februari 2021 untuk pembelian langsung ke gerai ya!
2. Janji Jiwa
Dalam menyambut bulan Februari yang identik dengan Hari Valentine, Janji Jiwa mengeluarkan menu terbaru yang dinamakan JanjiLo Series untuk #temansejiwa.
Nah, selain itu, untuk kedua menu akan ada promo spesial lho! Harganya cuma mulai dari Rp 15 ribu untuk varian caramelo dan hazelnutmocha. Kamu dapat memesan melalui Walk in, Jiwa+, GoFood dam GrabFood mulai 12-14 Februari 2021.
3. Meenum
Baca Juga: Ucapan Valentine Bahasa Inggris Terbaru, Lengkap dengan Artinya
Buat kamu yang ingin merayakan Hari Valentine bersama orang terkasih, Meenum punya promo Beli 1 Gratis 1 mulai 12-14 Februari 2021.
Caranya, kamu bisa membeli baruan Cheese Series, atau Bubble Brown Sugar Series. Lalu kamu akan mendapatkan gratis Strawberry Tea Medium. Jadi tunggu apalagi?
4. Kopi Yor
Biar kamu bisa makin maksimal menunjukan cintamu, yuk beli promo Hari Valentine dari Kopi Yor yang mulai berlaku mulai 12-14 Februari 2021.
Dengan membeli promo ini kamu bisa mendapatkan gratis Kopi Buco atau Es Kopi Awa dengan pembelian minuman lainnya.
5. Kedai Kopi Kulo
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas