Suara.com - Seorang ratu kecantikan asal Meksiko kini tengah terancam hukuman penjara. Laura Mojica Romero, 25 tahun, dituduh terlibat dalam sebuah geng penculikan.
Menyadur Dailymail, Laura Mojica terancam 50 tahun penjara jika terbukti bersalah. Padahal, sebelum ini ia dikenal berprestasi.
Laura kini tengah ditahan di kota Huatusco setelah ditangkap polisi. Ia ditangkap beserta 7 orang lainnya.
Laura Mojica sendiri berasal dari kota San Juan Bautista Tuxtepec. Ia sempat memenangkan gelar ratu kecantikan Miss Oaxaca pada 2018.
Pasca memenangkan Miss Oaxaca 2018, Laura lantas mengikuti kompetisi Miss Mexico pada tahun berikutnya. Selain itu, ia juga berkompetisi pada 2020 International Queen of Coffee di Kolombia.
Menurut pernyataan yang dikeluarkan setelah investigasi, Laura dan rekan-rekannya merupakan anggota organisasi kriminal yang berfokus pada penculikan.
Namun, mereka berhasil ditangkap oleh pasukan anti-penculikan dan kini tengah menunggu hukuman.
Laura dan tujuh orang lainnya kini telah ditahan selama 2 bulan lamanya. Sementara, proses investigasi masih terus berlangsung.
Kabar ini mengejutkan lantaran Laura Mojico sebelumnya menyebut bahwa ia bukan sekadar 'wajah cantik semata'.
Baca Juga: Tangkap Agen Model, Polisi Temukan 500 Ribu Foto Pelecehan Seksual Anak
Setelah menjadi ratu kecantikan, lulusan sekolah bisnis ini menyebut bahwa ia memiliki prioritas untuk melawan kekerasan terhadap perempuan.
"Kami tidak bisa diam saja, kami harus melawan kekerasan pada perempuan, lewat kampanye dan edukasi agar pria paham masalah ini," ungkap Laura Mojica saat itu.
Tidak hanya itu, Laura dikenal karena fasih bahasa Inggris. Ia bahkan sempat menjadi juru bicara untuk kampanye melawan kanker payudara dan leukimia.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan
-
5 Sepatu Running Lokal Kembaran Reebok Ori, Brand Dalam Negeri Kualitas Dunia
-
5 Shio Paling Beruntung di Januari 2026: Siap-siap Sambut Rezeki dan Karier Melejit!
-
Ramalan Lengkap Shio Kuda di 2026: Karakter, Angka Keberuntungan, Pasangan, dan Karier
-
Apakah Tanggal 2 Januari 2026 Libur Cuti? Ini Penjelasannya
-
5 Moisturizer yang Tidak Bikin Jerawatan, Alternatif untuk Kulit Berminyak dan Sensitif
-
5 Rekomendasi CushionTransferproof agar Makeup Tidak Luntur Saat Aktif
-
5 Parfum Pria Aroma Maskulin dengan Harga Terjangkau, Mulai Rp60 Ribuan Saja
-
4 Powder Foundation dengan SPF yang Membuat Wajah Cantik dan Terlindungi
-
Apa Itu Dermo-Botanical Beauty? Ketika Bahan Alami Bisa Merawat Kulit Lebih Optimal