Suara.com - Melihat pertumbuhan jumlah penggunaan skincare untuk perawatan wajah dan tubuh, tak sedikit brand lokal yang terus berinovasi.
Salah satunya dengan menghadirkan skincare multifungsi yang bisa menjadi solusi untuk membuat rutinitas perawatan kukit menjadi lebih praktis.
Hal inilah yang juga dihadirkan brand skincare lokal Skinmee yang meluncurkan produk inovatif yang menyederhanakan langkah perawatan kulit tanpa mengurangi manfaat dari perawatan.
Pada peluncurannya baru-baru ini Skinmee memperkenalkan produk pertamanya, yakni rangkaian serum multifungsi DualMee series, serum multifungsi dengan formula ganda dalam satu kemasan yang dapat digunakan untuk siang dan malam hari.
"Serum dengan formula ganda dalam satu kemasan masih sangat langka keberadaanya di Indonesia. Oleh karena itu, produk ini hadir memberikan inovasi dan diformulasikan khusus sesuai kebutuhan untuk memberikan manfaat nyata bagi kulit," jelas Ismedy Prasetya, Head of Marketing Manager Skinmee dalan siaran pers yang Suara.com.terima Kamis (22/7/2021).
Rangkaian produk tadi tersedia dalam tiga varian unggulan yakni, yakni Universal, Shine Bright dan Youthful yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan kulit. Skincare ini, jata Ismedy juga diproduksi dengan menggunakan teknologi korea dengan bahan yang alami dan aman untuk semua jenis kulit.
Serum ini akan dipasarkan melalui berbagai ecommerce seperti Tokopedia, Shopee, Lazada dan Zalora yang dibanderol dengan harga terjangkau yaitu mulai dari harga Rp169 ribu hingga Rp199 ribu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
Terkini
-
Makna Lagu Love You Longer Milik Raisa, Ungkapan Cinta untuk Hamish Daud
-
Apa Itu Hybrid Sunscreen Wudhu Friendly? Ini 5 Rekomendasinya
-
Prabowo Subianto Bisa Berapa Bahasa? Arahkan Bahasa Portugis Diajarkan di Sekolah
-
Kenapa Musim Hujan Tetap Harus Pakai Sunscreen? Begini Penjelasan Dokter
-
Tren Teknik Japanese Walking, Benarkah Lebih Efektif dari Jalan Kaki 10.000 Langkah?
-
7 Sunscreen yang Bisa Bikin Kulit Tetap Kencang, Cocok untuk Usia 30 Tahun ke Atas
-
Mengapa Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober Justru Tidak Libur?
-
7 Sunscreen untuk Melindungi Wajah dari Blue Light, Perlambat Proses Penuaan
-
5 Sunscreen Perisai Debu untuk Wajah Anti Kusam Pengendara Motor: Lawan Polusi, Bebas Kilap Seharian
-
5 Zodiak yang Cocok dengan Virgo, Hubungan Pasti Awet