Suara.com - Penggunaan produk kosmetik jangka panjang tentu memiliki efek bagi kulit wajah. Lalu, bagaimana menyiasati agar kesehatan dan kecantikan bisa tetap terjaga?
Salah satunya dengan memilih produk kecantikan dengan bahan alami yang kini laris diminati. Selain dinilai lebih aman saat digunakan, produk alami juga mampu mengatasi berbagai masalah kulit.
Menjawab setiap keluhan para wanita, Maharani Kemala, pemilik label produk kecantikan MSglow kembali meluncurkan produk berbahan alami yang aman digunakan untuk merawat wajah dengan beragam masalah.
"Msglow hadir dengan memberikan solusi produk kecantikan berbahan alami yang aman digunakan untuk jangka waktu panjang dengan tidak merusak kulit karena tidak menggunakan kandungan yang berbahaya," ujar Maharani Kemala selaku Owner MSglow.
Ada dua produk terbaru yang dihadirkan yakni Flawless Glow Red Jelly yang mengandung ekstra sakura, bermanfaat mencerahkan dan mengencangkan kulit wajah sejak pertama kali penggunaan. Produk ini dapat digunakan pada malam hari menjelang waktu tidur.
Saat beristirahat malam hari, kulit wajah tetap menyerap nutrisi baik yang membuatnya tampak lebih kencang jika digunakan secara rutin. Produk lainnya yakni moisturizer Juice yang terbuat dari bahan utam ekstrak buah-buahan alami pertama di indonesia.
Pelembap ini terdiri dari tiga varian yaitu Watermelon Hydrating Juice untuk mengatasi kulit kering, terkelupas, iritasi bahkan terbakar karena terpapar sinar matahari.
Adapula Yuzu Revitalizing juice dapat digunakan untuk kulit kering, meremajakan kulit, membantu mengurangi beruntusan pada kulit, kulit kusam, dan membantu memudarkan jerawat.
Serta Cactus dan Grape Seed Extract untuk mengatasi kulit kering yang memiliki noda hitam mencegahnya muncul kembali, dan tanda aging lainnya.
Baca Juga: Tabungan Anak Dibongkar Demi Beli Skincare, Pengantin Syok Lihat Isinya
Hadirnya produk-produk baru MSglow karena tingginya permintaan pasar terhadap produk alami yang cocok digunakan di iklim tropis.
"Kandungan bahan yang ringan, sangat cocok digunakan di iklim tropis seperti Indonesia. Apalagi banyaknya keluhan wanita dengan masalah kulit terbakar, noda hitam, kering dan lainnya, hal ini membuat saya terdorong untuk membuat produk berbahan alami yang aman dan cocok untuk semua masalah kulit", jelas Maharani.
Terjamin aman dengan legalitas BPOM, produk ini juga diklaim cocok untuk usia remaja, dewasa, ibu hamil dan menyusui.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah
-
5 Rekomendasi Ampoule untuk Menyamarkan Noda Hitam, Murah Mulai Rp12 Ribu