Suara.com - Sisca Kohl kembali menjadi sorotan publik usai videonya jual roti panggang Rp1 Miliar mendapatkan respons dari Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak RI.
Seperti yang telah kita ketahui sejak lama, Sisca Kohl kerap mengunggah video TikTok dirinya bereksperimen jualan makanan dengan harga fantastis..
Terakhir, Sisca Kohl tampak mengunggah video dirinya berjualan roti panggang yang dijualnya senilai Rp500 juta.
Dia juga menjual kepiting raja alaska seharga Rp 7 juta selain roti panggang. Makanan tersebut dibanderol mahal karena dibuat dengan campuran bahan-bahan mewah seperti caviar dan lembaran emas 24 karat.
Video tersebut menampilkan adegan adik Sisca, Aliyyah Kohl, membeli roti panggang. Sang adik membeli dua porsi dengan membayar secara tunai. "Adikku mau beli dua porsi. Jadi harganya Rp 1 miliar," kata Sisca Kohl sambil pamer tumpukan duit Rp 1 miliar.
Konten TikTok ini mendapat respons dari netizen. Menariknya, Ditjen Pajak jadi salah satu yang ikut nimbrung di kolom komentar. "Wah menarik! di mana tokonya nih kalau boleh tahu? demikian komentarnya disertai emoji mata.
Respons Ditjen Pajak di video Sisca Kohl langsung diserbu warganet. Ada yang meledek, ada juga yang merasa terhibur.
"Sasaran terdeteksi, siap kirim surat," komentar salah satu akun.
"Min nongol terus kalau liat duit banyak," timpal yang lain.
Baca Juga: 4 Artis Pernah Kena Sentil Ditjen Pajak, Sisca Kohl Gegara Roti Panggang
Salah satu ciri khas konten TikTok Sisca Kohl adalah pamer kehidupan mewah. Makanan-makanan yang disantap memiliki harga yang luar biasa fantastis. (Matamata.com/Yoeni Syafitiri Sekar Ayoe/Yazir Farouk)
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Tips Jitu Berburu Barang Branded Preloved Agar Tidak Nyesel Pulang Belanja
-
Update Cara Cek Desil Bansos Lewat HP 2026, Pantau PKH BPNT Kapan Cair
-
LPDP Vs Beasiswa Unggulan 2026, Mana yang Paling Worth It? Cek Benefit dan Syarat Terbaru!
-
5 Rekomendasi Tinted Sunscreen Hilangkan Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Moisturizer yang Mengandung Panthenol untuk Memperkuat Skin Barrier
-
5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
-
6 Shio yang Diprediksi Mendapat Keberuntungan dan Kemakmuran pada 24 Januari 2026
-
Urutan Skincare Malam Simple untuk Usia 50 Tahun, Fokus Pudarkan Flek Hitam dalam 2 Minggu
-
Cerita Perempuan di Dunia Riset, Membuktikan Karier dan Keluarga Bisa Sejalan
-
7 Retinol untuk Mengencangkan Kulit Usia 50 Tahun