Suara.com - Menurut ramalan zodiak hari ini, Sabtu (28/8/2021), zodiak Scorpio sedang merasa ragu dengan perasaan pasangan. Dibanding ragu, kamu bisa bertanya langsung pada si dia.
Bagaimana dengan peruntungan zodiak lainnya hari ini? Melansir Horoscope.com, berikut ramalan zodiak harian untuk 28 Agustus 2021.
1. Virgo
Kamu sedang tidak ingin bekerja lembur hari ini. Alasannya, kamu memilih untuk menghabiskan waktu di rumah dengan pasangan. Jangan lupa untuk melewatkan momen berkualitas dengan si dia.
2. Libra
Pemilik zodiak Libra merasa sedang diabaikan hari ini. Terlebih bagi kamu yang masih jomblo, kamu merasa mudah kesepian. Coba atasi dengan melakukan hal yang kamu sukai agar bahagia.
3. Scorpio
Apakah kamu khawatir jika pasangan tidak mencintaimu sebesar kamu mencintai dirinya? Ingatlah bahwa setiap orang punya cara berbeda mengekspresikan perasaan. Jika merasa ragu, kamu cukup bertanya.
4. Sagittarius
Baca Juga: Tes Kepribadian: Kaki Atau Hiu, Mana yang Kamu Lihat Pertama Kali?
Semua temanmu punya rencana untuk bersenang-senang dengan pasangan. Hal ini membuatmu sedikit sedih. Meski begitu, cobalah cari cara untuk menikmati hari walau sendirian.
5. Capricorn
Tak masalah jika kamu ingin mentraktir diri sendiri dengan makanan manis. Namun, jangan terlalu berlebihan atau kamu akan menyesalinya. Makan saja secukupnya.
6. Aquarius
Rasanya, pasanganmu sedang menghindari dirimu. Namun, sebenarnya ini hanya imajinasimu saja. Dibanding ragu, kamu lebih baik bertanya langsung pada pasangan.
7. Pisces
Berita Terkait
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Mie Kocok, Keajaiban Rasa dari Bandung yang Tak Pernah Pudar
-
5 Rekomendasi Sepatu Slip On yang Super Ringan untuk Ibu Hamil, Nyaman Dipakai Seharian
-
Sunscreen Dipakai Setelah Apa? Ini Urutan Skincare Pagi yang Tepat
-
Info Lengkap PPPK Kementerian HAM: Syarat, Cara Daftar, Formasi, dan Jadwal Seleksi
-
7 Rekomendasi Film Pemenang Critics Choice Awards 2026 yang Wajib Ditonton
-
7 Parfum Lokal Selevel Parfum Branded, Aroma Mewah Harga Lebih Murah
-
6 Rangkaian Garnier Bright Complete untuk Kulit Kusam Wanita Usia 30-40 Tahun
-
6 Rekomendasi Bedak Tabur Wardah untuk Semua Jenis Kulit, Mulai Rp20 RIbuan
-
Usia 60 Tahun Cocoknya Pakai Bedak Apa? Intip 7 Rekomendasi untuk Tutupi Kerutan
-
16 Januari Libur Apa? Siap-Siap Sambut Long Weekend Pertama di Tahun 2026