4. Pernapasan
Menjelang kematiannya, beberapa kucing akan mengeluarkan suara gemericik kecil saat bernapas. Keadaan biasanya semakin memburuk saat kucing mulai terengah-engah sambil berguling-guling.
5. Perubahan penampilan
Kucing yang sudah sekarat umumnya berpenampilan berantakan karena sudah tidak mampu merawat dirinya sendiri.
Selain penampilannya, mata kucing juga mungkin tampak melebar saat hampir mati. Selain itu, apabila kucing sudah tidak berkedip saat disentuh di dekat matanya, dia mungkin tidak sadar dan sudah dekat dengan kematian
6. Perubahan pola makan
Berukrangnya nafsu makan pada kucing tidak selalu mengindikasikan bahwa kucing kamu sekarat. Namun jika kucing tidak mau makan dua sampai tiga kali berturut-turut artinya kamu perlu segera membawanya ke dokter.
7. Sering Muntah
Yang terakhir, biasanya tandanya yakni intensitas muntah yang terus menerus. Tak jarang muntah yang dikeluarkan berwarna kekuningan. Hal ini bisa jadi kucing mengalami infeksi atau keracunan.
Baca Juga: Beda dengan Idola K-Pop Lain, Ini Awal Mula Beomgyu TXT Pelihara Burung Beo
Anda bisa memberikan pertolongan pertama dengan cara meminumkan susu steril atau karbon aktif yang biasa dikenal dengan Norit agar racun pada tubuh kucing keluar. Jika belum mereda, segera bawa ke dokter hewan terdekat.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur