Suara.com - Kucing salah satu hewan peliharaan yang memiliki karakter menggemaskan, salah satunya yaitu kebiasaan kucing menggaruk sofa. Prilaku kucing tersebut pun sering membuat kita bertanya-tanya, apa alasan kucing menggaruk sofa?
Bagi yang memelihara kucing, mendapati kebiasaan kucing yang sering menggaruk sofa tentunya menjengkelkan sekaligus menggemaskan. Bagaimana tidak jengkel, kebiasaan kucing tersebut malah menimbulkan kerusakan.
Sebagai orang yang memelihara kucing, kamu pasti sering betanya-tanya apa yang membuat kucing suka menggaruk sofa atau furnitur lainnya. Nah, berikut ini akan dijelaskan alasannya. Simak baik-baik ya!
Ini Alasan Kucing Menggaruk Sofa
Melansir laman Cuteness pada Minggu (5/9/2021), Marilyn Krieger selaku konsultan perilaku kucing bersertifikat menyampaikan bahwa kebiasaan kucing tersebut dilakukan karena kebiasaannya di alam liar menggaruk, sehingga kebiasaan tersebut terbawa sampai rumah.
Untuk informasi selengkapnya, simak berikut ini alasan kucing menggaruk sofa dan furnitur lainnya yang perlu diketahui, khususnya bagi yang suka kucing.
1. Menajamkan Cakar
Alasan kenapa kucing sering menggaruk sofa atau furniture lainnya yaitu untuk menghilangkan lapisan luar yang mati pada cakarnya. Lapisan luar ini dikenal juga sebagai sarungnya. Selain itu juga untuk menajamkan cakarnya
2. Meregangkan Otot
Baca Juga: 4 Alasan Kloset Wajib Ditutup setelah Digunakan, Termasuk Menjaga Tutup Kloset Tetap Awet
Alasan berikutnya kenapa kucing memiliki kebiasaan menggaruk sofa atau furniture lainnya yaitu untuk meregangkan otot-otot punggungnya sembari melemaskan kaki dan cakarnya.
3. Menghilangkan stres dan bosan
Alasan kucing sering menggaruk sofa yaitu untuk menghilangkan stres dan bosan. Diketahui, kucing juga bisa stres dan bosan. Untuk meminimalisir garukan kucing pada sofa atau furniture lainnya, cobalah untuk rutin mengajak kucing bermain.
4. Menandai wilayah teritorinya
Alasan berikutnya yang juga perlu kamu tahu yaitu sebagai penanda bahwa itu wilayah teritorinya. Selain itu, bisa juga diartikan sebagai bentuk komunikasi dengan kucing lainnya melalui tanda visual atau penciuman (aroma interdigital).
Tips Menghentikan Kebiasaan Kucing Menggaruk Sofa
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
Heboh Gus Elham Cium Anak Kecil, Ini Hukum Mencium Anak yang Bukan Muhrim Menurut Islam
-
7 Body Mist dengan Wangi Paling Tahan Lama untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Moisturizer Terbaik untuk Kulit Kering dan Mencerahkan, Bye Wajah Kusam!
-
7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
-
Parfum Dupe Apakah Sama dengan Parfum KW? Ini 5 Pilihan yang Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
-
Kumpulan Doa Menyentuh Hati untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 12 November 2025
-
7 Parfum Miniso yang Tahan Lama untuk Harian, Mirip Wangi Parfum Mahal