Suara.com - Seorang wanita 35 tahun mengungkap bahwa dirinya terpaksa menjadi nenek di usia muda. Ia pun sempat kesulitan menerima fakta bahwa dirinya akan segera menimang cucu.
Rosie Morant adalah wanita 35 tahun asal Edinburgh. Sejak awal, Rosie sudah tahu bahwa kemungkinan besar ia akan jadi nenek di usia muda.
Seperti melansir The Sun, Rosie sendiri hamil di usia dini. Ia sudah melahirkan anaknya, Morgan pada usia 16 tahun.
Meski begitu, Rosie tidak mengira jika Morgan juga akan hamil muda. Saat usianya belum genap 35 tahun, anak Rosie sudah melahirkan seorang bayi bernama Rox.
"Aku tahu aku akan berusia lebih muda dibanding kakek-nenek lainnya, tapi aku tidak menduga akan terjadi secepat itu," curhatnya.
"Aku khawatir dan tidak tahu aku ingin dipanggil apa oleh cucuku, karena aku merasa tidak nyaman dengan sebutan apa pun."
Meski sudah punya seorang cucu, Rosie masih tidak mau dipanggil nenek. Bukan hanya tak nyaman, ia juga sering dikira sebagai ibu dari cucunya.
"Tapi aku tidak terlalu kaget, karena mana mungkin mereka berpikir aku adalah neneknya?" tambah Rosie.
Meski masih kaget karena anak perempuannya melahirkan di usia 19 tahun, Rosie tak punya pilihan lain. Ia juga berusaha untuk membantu sang anak membesarkan bayonya.
Baca Juga: Haru, Yatim Piatu Kisahkan Pengorbanan Nenek yang Menyekolahkan Hingga Perguruan Tinggi
"Meskipun aku gugup soal segala sesuatunya, ini adalah pengalaman yang baik dan aku bahagia karena bisa terlibat dalam kehidupan cucuku."
Rosie sendiri punya dua orang anak. Selain Morgan yang hamil di usia muda sepertinya, wanita ini juga punya satu anak laki-laki yang masih berusia 10 tahun.
Di sisi lain, Rosie ingin mendukung putrinya karena ia sendiri tahu betapa sulitnya punya anak di usia remaja.
"Aku merasa kacau soal apa yang harus kulakukan dan hanya mendapat sedikit dukungan keluarga. Hubungan yang kujalani sangat tidak sehat," ungkapnya soal kehamilan di usia muda.
"Hubungan itu berakhir jauh sebelum aku tahu aku hamil, tapi aku memutuskan untuk melahirkan bayiku dan melakukannya sendiri."
Meski jarak umurnya dengan sang putri hanya 16 tahun, Rosie menambahkan bahwa ia berusaha tetap menyelesaikan pendidikan. Tidak hanya itu, ia lega karena punya hubungan baik dengan sang anak.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik